20 Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA MA SMK Lengkap Kunci Jawaban.

- 3 September 2022, 09:42 WIB
20 Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA/MA/SMK Lengkap Kunci Jawaban.
20 Contoh Soal UAS Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA/MA/SMK Lengkap Kunci Jawaban. /freepik/

19. Jalan Surabaya sudah dikenal turis mancanegara. Simaklah buku-buku panduan mengenai pariwisata Indonesia terbitan luar negeri, pasti nama jalan Surabaya di dalamnya. Tak heran jika banyak wisman menjadikannya sebagai salah satu daerah tujuan wisata selama di Jakarta.
Informasi berikut terdapat pada paragraf di atas, kecuali ....
a. Jalan Surabaya merupakan satu-satunya daerah tujuan wisata selama di Jakarta.
b. Turis mancanegara telah mengenal Jalan Surabaya.
c. Jalan Surabaya tercantum dalam buku panduan wisata terbitan luar negeri.
d. Jalan Surabaya merupakan daerah tujuan wisata yang ada di Jakarta.
e. Jalan Surabaya terkenal sampai ke luar negeri.

jawaban : A

20. Seorang pakar mendapat tugas untuk berceramah di depan para mahasiswa di bidang ilmu yang dimiliki. Ia berusaha agar ceramahnya nanti dapat sistematis dan tidak terpancang pada teks.
Metode pidato yang paling tepat digunakan oleh pakar tersebut adalah ....
a. impromptu
b. menghafal
c. naskah
d. ekstemporan
e. serta-merta

jawaban : D

Baca Juga: Contoh Soal PAS Bahasa Indonesia Kelas 10 SMA/MA/SMK Lengkap Kunci Jawaban.

Bukan hanya soal UAS bahasa Indonesia kelas 10 SMA/MA/SMK, namun kami juga sertakan lengkap dengan Kunci Jawaban agar memudahkan anda dalam belajar.

Berikut adalah Soal UAS bahasa Indonesia Kelas 10 SMA/MA/SMK yang bisa kami sampaikan, semoga informasi ini bisa memberikan manfaat kepada kita semua.***

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah