30 Soal dan Jawaban OSN IPS SMP MTs Tahun 2023 Cocok untuk Latihan Soal Olimpiade IPS SMP MTs 2023

- 31 Maret 2023, 21:21 WIB
ilustrasi: Soal dan Jawaban OSN IPS SMP MTs Tahun 2023  Cocok untuk Latihan Soal Olimpiade IPS SMP MTs 2023
ilustrasi: Soal dan Jawaban OSN IPS SMP MTs Tahun 2023 Cocok untuk Latihan Soal Olimpiade IPS SMP MTs 2023 /freepik/

a. intensitas curah hujan yang sangat tinggi
b. berkurangnya daerah resapan air
c. meningkatnya sampah di perkotaan
d. penyempitan badan aliran sungai
Jawaban : B.

6. Tempat di permukaan bumi, baik secara keseluruhan maupun hanya sebagian yang digunakan oleh makhluk hidup untuk tinggal disebut….

a. wilayah
b. tempat
c. habitat
d. ruang
Jawaban : D

7. Perbedaan pokok pasar konkret dan pasar abstrak dapat diidentifikasi berdasarkan...

a. Jenis barang yang diperjualbelikan.
b. Komunikasi antara penjual dan pembeli.
c. Manajemen pelayanan pasar.
d. Jumlah penjualan barang.
Jawaban: C

8. Jika di Bogor menunjukkan waktu pukul 10.00 WIB, maka waktu di Jayapura menunjukkan waktu pukul….

a. 12.00 WIT
b. 11.00 WIT
c. 09.00 WIT
d. 08.00 WIT
Jawaban : A

9. Indonesia berada tidak jauh dari zona subduksi yang memiliki gejala rangkaian gunung berapi. Oleh karena itu, gempa yang sering terjadi adalah...

a. Gempa vulkanik dan gempa tektonik.
b. Gempa tektonik dan gempa runtuhan.
c. Gempa runtuhan dan gempa terban.
d. Gempa terban dan gempa vulkanik.
Jawaban: A

10. Pola pemukiman sesuai kondisi geografis di daerah yang kurang subur atau di dataran tinggi adalah......

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x