Apa itu Barongsai di Perayaan Imlek 2024? Ini Sejarah Barongsai dan Fakta-fakta Unik Mengenai Asal-usulnya

- 10 Februari 2024, 05:30 WIB
4 Jadwal Barongsai Purwokerto Imlek 2024, Ada yang GRATIS dan Seru!
4 Jadwal Barongsai Purwokerto Imlek 2024, Ada yang GRATIS dan Seru! /Lasti Martina/Portal Purwokerto/Photo by: Donny Haryadi/Unsplash

Portal Pati - Apa itu Barongsai di Perayaan Imlek 2024? Ini Sejarah Barongsai dan Fakta-fakta Unik Mengenai Asal-usulnya.

Ketahui sejarah Barongsai dan fakta unik mengenai asal-usul kesenian yang identik dengan Tahun Baru Imlek ini!

Pertunjukan Barongsai merupakan kersenian dan kebudayaan yang dibawa oleh masyarakat Tiongkok.

Baca Juga: Imlek 2024: Ini 12 Makanan Khas Imlek dan Maknanya yang Wajib Ada Saat Perayaan Tahun Baru Imlek 2575

Kerap diidentikkan dengan suasana yang meriah, pertunjukan Barongsai kerap dihadirkan untuk menambah semarak perayaan tahun baru Imlek.

Pertunjukan ini sendiri sangat umum di Indonesia, terutama di daerah yang banyak dihuni oleh orang Indonesia keturunan Tionghoa. Hingga kini, tradisi ini masih terus berlanjut.

Lalu, sebenarnya seperti apa asal-usul Barongsai? Ketahui lebih lanjut, yuk!

Baca Juga: Tips Bagi-bagi Angpao Saat Perayaan Imlek 2024, Hindari Angka 4! Mengapa?

Sejarah Barongsai

Ada banyak sekali cerita dan legenda yang menceritakan mengenai asal-usul kesenian Barongsai.

Halaman:

Editor: Rahayu Tri Agustina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x