Tertulis dalam Al Quran Inilah 6 Manfaat Daun Kelor Untuk Kesehatan, Salah Satunya Mencegah Kanker

- 16 Desember 2021, 06:55 WIB
Tertulis dalam Al Quran Inilah 6 Manfaat Daun Kelor Untuk Kesehatan, Salah Satunya Mencegah Kanker
Tertulis dalam Al Quran Inilah 6 Manfaat Daun Kelor Untuk Kesehatan, Salah Satunya Mencegah Kanker / Instagram.com/@daunkelor_moringa

Portal Pati - Simak Tertulis dalam AlQuran Inilah 6 Manfaat Daun Kelor Untuk Kesehatan, Salah Satunya Mencegah Kanker.

Daun kelor banyak tumbuh di Indonesia., manfaatnya bahkan tertulis dalam Alquran.

Manfaat daun kelor bagi kesehatan tidak perlu diragukan lagi, tanaman ini memang sudah lama dikenal sebagai tanaman herbal yang baik untuk menjaga kesehatan.

Baca Juga: Raffi Ahmad Hingga Juragan 99 Ikut Berduka Atas Meninggalnya Laura Anna

Tak hanya itu, daun kelor ternyata memiliki beragam manfaat lainnya, baik untuk menjaga imunitas maupun mencegah kanker.

Daun kelor merupakan tumbuhan akar tunggal yang mengandung nitrogen yang sangat tinggi dan bermanfaat menyuburkan tumbuhan-tumbuhan disekitarnya.

Daun kelor memiliki struktur daun yang sangat kecil sehingga sejak masa lampau pohonnya seringkali ditanam untuk tempat berteduh.

Baca Juga: Banyak yang Belum Tahu, Daun Kelor Bermanfaat untuk Wajah, Simak 7 Khasiatnya Berikut Ini

Dalam Alquran surat Al Fath ayat 29, daun kelor dideskripsikan sebagai tanaman yang menyejukkan dan menyenangkan hati.

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x