Cara Mengatasi Mimpi Telanjang Berulang Kali, Merasa Tidak Aman dan Kurang Mencintai Diri Sendiri?

- 27 Juli 2022, 07:17 WIB
Cara Mengatasi Mimpi Telanjang Berulang Kali, Merasa Tidak Aman dan Kurang Mencintai Diri Sendiri?
Cara Mengatasi Mimpi Telanjang Berulang Kali, Merasa Tidak Aman dan Kurang Mencintai Diri Sendiri? /Twitter Jeff Zhang

PORTAL PATI – Cara Mengatasi Mimpi Telanjang Berulang Kali, Merasa Tidak Aman dan Kurang Mencintai Diri Sendiri? Ini dari sisi Psikolog

Mimpi adalah sebuah pengalaman yang terjadi di bawah alam sadar ketika sedang tidur lelap.

Mimpi melibatkan penglihatan, pendengaran, pikiran, perasaan, atau indra dalam tidur.

Mimpi dapat berupa keinginan yang terpendam yang ingin direalisasikan.

Baca Juga: Kapan Tahun Baru Islam 2022 Tanggal 1 Muharram 1444 H, Momen Hari Besar Agama Islam, Cek Hari dan Tanggalnya

Kejadian yang berlangsung di dalam mimpi biasanya mustahil juga terjadi di dunia nyata, kecuali lucid dreams.

Jenis mimpi yang dialami orang berbeda-beda. Ada mimpi tenggelam, digigit ular, jatuh dari ketinggian, dan masih banyak lagi.

Setiap mimpi memiliki arti yang berbeda-beda, ada yang berarti baik dan ada juga yang berarti buruk.

Baca Juga: PDF DOC Contoh Proposal HUT RI 17 Agustus 2022 untuk Karang Taruna, OSIS, RT, RW, Desa, Sekolah dan Masyarakat

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x