Apa Itu Irhas, Mukjizat, Karomah, Maunah dan Istijrad? Inilah Pengertian, Contoh dan Perbedaaanya

- 28 Februari 2022, 21:45 WIB
Apa Itu Irhas, Mukjizat, Karomah, Maunah dan Istijrad? Inilah Pengertian, Contoh dan Perbedaaanya
Apa Itu Irhas, Mukjizat, Karomah, Maunah dan Istijrad? Inilah Pengertian, Contoh dan Perbedaaanya //Pixabay.com//

Portal Pati - Fi’lu kulli mumkinin aw tarkuhu, Allah SWT berwenang untuk menciptakan dan berbuat sesuatu atau 'tidak' sesuai dengan kehendak-Nya.

Ada lima kehendak Allah SWT pada makhluknya (manusia) yang menyebabkan terjadinya peristiwa atau kejadian luar biasa, menimbulkan keadaan yang menyalahi adat kebiasaan, hukum sebab akibat dan di luar jangkauan akal sehat manusia.

Dikutip dari K.H. Thoifur Mawardi menyampaikan tausiahnya dengan logat khas Purworejo di kanal YouTube Yuk Ngaji Yuk tentang Apa itu Irhashot, Mukjizat, Karomah, Maunah dan Istijrad?

Baca Juga: Contoh Soal PTS UTS Genap PAI SD Kelas 2 Semester 2 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban Terbaru 2021 2022

Pengertian dan Contoh Irhas, Mukjizat, Karomah, Maunah dan Istijrad

Kelima istilah di atas pada dasarnya adalah sama, yaitu berkaitan dengan keistimewaan yang diberikan Allah SWT kepada hambanya.

Titik pembeda istilah-istilah tersebut adalah pada "penerima" keistimewaan dari Allah SWT.

Untuk lebih jelasnya berikut paparan pengertian dan contoh sederhana mengenai Irhas, Mukjizat, Karomah, Maunah dan Istijrad.

Baca Juga: PDF Soal PTS UTS PAI Kelas 2 SD MI Semester 2 Kurikulum 2013 Revisi 2017 Beserta Kunci Jawaban Lengkap

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x