Lagu yang Cocok untuk Memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke 77 Tahun

- 31 Juli 2022, 23:03 WIB
Lagu yang Cocok untuk Memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke 77 Tahun
Lagu yang Cocok untuk Memperingati Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke 77 Tahun /Setneg

Pencipta : Liberty Manik

Baca Juga: Jangan Sia-siakan Istri yang Memiliki Weton Ini! Weton Istri Paling Istimewa Menurut Primbon Jawa

4. Garuda Pancasila

Garuda pancasila
Akulah pendukungmu
Patriot proklamasi
Sedia berkorban untukmu
Pancasila dasar negara
Rakyat adil makmur sentosa
Pribadi bangsaku
Ayo maju maju
Ayo maju maju
Ayo maju maju
Garuda pancasila
Akulah pendukungmu
Patriot proklamasi
Sedia berkorban untukmu
Pancasila dasar negara
Rakyat adil makmur sentosa
Pribadi bangsaku
Ayo maju maju
Ayo maju maju
Ayo maju maju

Baca Juga: Lirik Sholawat Ibrahimiyah Lengkap dengan Bahasa Arab, Latin dan Terjemahan Serta Keutamaanya

5. Tanah Airku

Tanah air ku tidak kulupakan
Kan terkenang selama hidupku
Biarpun saya pergi jauh
Tidak kan hilang dari kalbu
Tanah ku yang kucintai
Engkau kuhargai
Walaupun banyak negeri kujalani
Yang masyhur permai dikata orang
Tetapi kampung dan rumahku
Di sanalah ku rasa senang
Tanah ku tak kulupakan
Engkau kubanggakan
Tanah ku yang kucintai
Engkau kuhargai
Kuhargai

Baca Juga: 1 Agustus 2022 Girlfriend Day, Lalu Kapan Boyfriend Day 2022? Berikut Penjelasan Uniknya, Catat Baik-baik

6. Berkibarlah Benderaku

Berkibarlah benderaku
Lambang suci gagah perwira
Di seluruh pantai Indonesia
Kau tetap pujaan bangsa
Siapa berani menurunkan engkau
Serentak rakyatmu membela
Sang merah putih yang perwira
Berkibarlah
Slama-lamanya
Kami rakyat Indonesia
Bersedia setiap masa
Mencurahkan segenap tenaga
Supaya kau tetap cemerlang
Tak goyang jiwaku menahan rintangan
Tak gentar rakyatmu berkorban
Sang merah putih yang perwira
Berkibarkah Slama-lamanya

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah