Contoh Proposal Acara Tahun Baru Islam atau Pekan Muharram 1446 H, Paling Lengkap dan Tinggal Edit

30 Juni 2024, 20:50 WIB
Ilustrasi Pengerjaan Proposal Sumpah Pemuda di Sekolah /instagram/lemaribintang/

PORTAL PATI - Contoh Proposal Acara Tahun Baru Islam atau Pekan Muharram 1446 H, Paling Lengkap dan Tinggal Edit.

Tahun Baru Islam 1446 H sebentar lagi akan menyapa umat muslim di seluruh penjuru negeri.

Peringatan Tahun Baru Islam atau 1 Muharram biasa digelar berbagai acara di sejumlah tempat baik itu di sekolah, kantor, masjid ataupun pondok pesantren.

Baca Juga: 10 Pantun Special Memeriahkan Tahun Baru Islam 1446 H, Berisi Pantun yang Seru dan Unik tentang Muharram

Tidak lengkap rasanya saat persiapan acara peringatan Tahun Baru Islam tanpa adanya proposal kegiatan.

Bulan Muharram identik dengan diadakannya acara pekan Muharram oleh sejumlah remaja masjid atau karang taruna.

Panitia kegiatan sebelum melangkah menyusun acara peringatan Tahun Baru Islam atau pekan Muharram tersebut biasanya menyusun proposal kegiatan.

Baca Juga: 1 Juli 2024 Memperingati Hari Apa? Berikut Sejarah Penetapan 1 Juli sebagai Hari Bhayangkara POLRI

Berikut ini adalah contoh proposal kegiatan acara Tahun Baru Islam 1446 H atau 1 Muharram 1446 H yang bisa dijadikan referensi.

Contoh Proposal Kegiatan Acara Tahun Baru Islam 1446 H atau 1 Muharram

LATAR BELAKANG

Memperingati tahun baru Hijriyah yakni bulan Muharam, merupakan salah satu momentum bersejarah bagi umat Islam, karena hal tersebut dapat mengingatkan kita bahwa tahun ini harus lebih baik dari tahun kemarin. Menyadari hakikat tahun baru Hijriyah, umat Islam sebagai umat terbaik dan sepatutnya menjadi suri tauladan yang baik kepada orang lain haruslah mempunyai cara dan sikap yang menjunjung tinggi ajaran wahyu dalam menyambut datangnya tahun baru Hijriyah, agar dapat membedakan dengan cara dan adat kaum lain. Selengkapnya klik link bagian akhir artikel ini.

TUJUAN KEGIATAN

  1. Memperingati tahun baru Hijriyah 1 Muharam 1446 H
  2. Menanamkan nilai-nilai Iman dan Taqwa kepada Alloh SWT sebagai landasan pacu menuju akhlak yang terpuji, dalam rangka menghadapi era globalisasi
  3. Memperkuat Ukhuwah Islamiyah sebagai jalinan silaturahmi antar warga di masyarakat
  4. Menghidupkan syiar islam

 

BENTUK KEGIATAN

  • Lomba Adzan untuk putera tingkat ( SD )
  •  Lomba mewarnai untuk TK dan tingkat ( SD )
  • Musabaqoh Hafalan Qur’an Juz ‘Amma untuk Puteri tingkat ( SD )
  • Cerdas cermat untuk tingkat ( SD, dan SMP )
  • Tablig akbar

RENCANA ANGGARAN BIAYA

Selengkapnya silahkan Klik DISINI

Itulah contoh proposal acara Tahun Baru Islam 1446 H paling lengkap dan tinggal print.***

Editor: Rahayu Tri Agustina

Tags

Terkini

Terpopuler