40 Soal UM US Geografi Kelas 12 SMA MA SMK Tahun 2023 dan Kunci Jawaban Asesmen Geografi IPS Kelas XII Lengkap

- 18 Maret 2023, 10:05 WIB
40 Soal UM US Geografi Kelas 12 SMA MA SMK Tahun 2023 dan Kunci Jawaban Asesmen Geografi IPS Kelas XII Lengkap
40 Soal UM US Geografi Kelas 12 SMA MA SMK Tahun 2023 dan Kunci Jawaban Asesmen Geografi IPS Kelas XII Lengkap /

3) Hubungan ketergantungan antara desa dan kota. Warga kota membutuhkan bahan
makanan dari desa sedangkan warga desa membutuhkan teknologi dari kota.
Fenomena tersebut merupakan contoh konsep keterjangkauan.
a. Benar
b. Salah
Jenis Soal :Salah Benar (True/False)
Jawaban Benar :B

Baca Juga: 40 Soal UM US Sejarah Kelas 12 SMA MA SMK Tahun 2023 dan Kunci Jawaban Asesmen Sejarah Kelas XII Lengkap

4) Perbandingan jarak pada peta terhadap jarak sebenarnya disebut...
Jenis Soal :Short Answer
Jawaban Benar :Skala Peta

5) Berikut ini yang bukan merupakan manfaat dari citra pengindraan jauh bagi
kehidupan manusia, yaitu...

a. Membantu dalam menganalisis perairan
b. Memberikan gambaran atau pemetaan daerah bencana
c. Membantu dalam menganalisis cuaca dan iklim
d. Memberikan gambaran mengenai jumlah perpindahan penduduk
e. Memberikan informasi mengenai keadaan dan perubahan lahan
Jenis Soal :Pilihan Ganda
Jawaban Benar :D

6) Sistem yang berfungsi mengumpulkan, mengatur, mengelola, menyimpan dan
menyajikan segala jenis data (informasi) yang berkaitan dengan kondisi geografis
suatu wilayah disebut...
Jenis Soal :Short Answer
Jawaban Benar :SIG

Baca Juga: 40 Soal UM US Sejarah Kelas 12 SMA MA SMK Tahun 2023 dan Kunci Jawaban Asesmen Sejarah Kelas XII Lengkap

7) Struktur pembentuk lapisan Kerak Bumi terbagi menjadi dua, yaitu... dan ...
a. Kerak Benua dan Kerak Samudra
b. Kerak Lautan dan Kerak Benua
c. Kerak Samudra dan Kerak Daratan
d. Kerak Daratan dan Kerak Lautan
e. Kerak Samudra dan Kerak Lautan
Jenis Soal :Pilihan Ganda
Jawaban Benar :A

8) Gejala kegunung apian atau gejala alam yang berkaitan dengan penyusupan
magma pada kerak bumi disebut Tektonisme
a. Benar
b. Salah
Jenis Soal :Salah Benar (True/False)
Jawaban Benar :B

9) Perhatikan dampak berikut! Mengurangi jarak pandang Menyebabkan kebakaran
hutan Menimbulkan banjir lahar dingin Menghasilkan bahan galian Memunculkan
sumber energi panas bumi Dampak negatif vulkanisme ditunjukkan oleh angka...

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x