Tips Membuat CV Menarik Hingga Dilirik HRD Perusahaan, Cocok Bagi Fresh Graduate yang Mencari Pekerjaan

- 29 Juni 2022, 12:26 WIB
Ilustrasi Tips Membuat CV Menarik Hingga Dilirik HRD Perusahaan, Cocok Bagi Fresh Graduate yang Mencari Pekerjaan
Ilustrasi Tips Membuat CV Menarik Hingga Dilirik HRD Perusahaan, Cocok Bagi Fresh Graduate yang Mencari Pekerjaan /Pixabay.com/ StartupStockPhoto

Portal Pati - Berikut akan disajikan tips membuat CV menarik hingga dilirik HRD perusahaan. Artikel ini sangat cocok untuk fresh graduate yang sedang mencari pekerjaan.

Simak selengkapnya tentang artikel tentang tips membuat CV menarik hingga diri HRD perusahaan sangat cocok untuk fresh graduate yang sedang mencari pekerjaan

Curiculum Vitae adalah daftar riwayat hidup yang berisi data dan informasi yang diperlukan untuk melamar pekerjaan. Dalam curriculum vitae atau CV terdapat informasi seperti pendidikan, keahlian, biodata, dan riwayat pekerjaan lainnya.

Baca Juga: Perbedaan hotspot dan firespot di area hutan, Antisipasi Terjadinya Kebakaran Hutan dan Lahan 'Karhutla'

1. Memasang foto

Pasang foto dengan resolusi yang baik dan jelas agar HR tidak kesulitan mengenali wajah kamu.

Hindari jenis foto yang buram dan diambil dari jarak jauh karena dapat memberikan kesan kurang profesional.

Selain itu, jenis pakaian yang digunakan di foto juga dapat menentukan profesionalitas. Kamu dapat menggunakan pakaian formal dan sopan serta tidak berlebihan.

Jika diperlukan, kamu dapat menggunakan jasa foto profesional dan mengikuti arahan fotografer untuk mendapatkan foto dengan resolusi tinggi yang sesuai.

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x