Layangan Putus Berapa Episode? Layanan Fast Track WeTV Buka Jam Tayang Episode Terakhir Kinan Lebih Cepat

- 18 Januari 2022, 17:23 WIB
Layangan Putus Berapa Episode? Layanan Fast Track WeTV Buka Jam Tayang Episode Terakhir Kinan Lebih Cepat
Layangan Putus Berapa Episode? Layanan Fast Track WeTV Buka Jam Tayang Episode Terakhir Kinan Lebih Cepat /YouTube MD Music

Portal Pati - Layangan Putus akan memasuki episode terakhir pada Jumat dan Sabtu pekan ini. Beberapa netizen juga penasaran dengan akhir cerita Kinan dan Aris.

Menyadari animo yang besar, WeTV kemudian meluncurkan layanan Fast Track Layangan Putus, dimana penonton bisa menyaksikan episode 10 lebih awal mulai Senin 17 Januari 2022 lalu.

Namun, perlu diketahui bahwa layanan ini hanya tersedia untuk pengguna VIP WeTV. Jadi, penonton yang belum mendaftar diharuskan berlangganan WeTV secara VIP dahulu.

Baca Juga: Trending di 25 Negara, Serial Layangan Putus Season 2 Kapan Tayang? Ada atau Tidak?

Selanjutnya, layanan fast track dapat dibeli dengan harga Rp3.000 per bagian episode hingga 22 Januari 2022 mendatang.

Sedangkan metode pembayaran dapat dilakukan dengan layanan dompet digital, seperti Dana, GoPay, ShopeePay, Google Play Kredit, kartu kredit/debit, kode redeem, atau metode potong pulsa.

Baca Juga: Hasil Drawing AFC CUP 2022: Bali United di Grup G, PSM di Grup H Bersama Tampines Rovers dan Kuala Lumpur City

Cara berlangganan akun VIP WeTV

1. Unduh aplikasi WeTV di Google Play Store atau App Store.

Halaman:

Editor: Rahayu Tri Agustina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x