11 Rekomendasi Merk Aki Mobil yang Terbaik  dan Tips Cara Memilihnya: Kualitas Tinggi, Tahan Lama

- 25 Oktober 2023, 08:37 WIB
ILUSTRASI aki mobil/ Jangan Salah Pilih, Berikut Tips Memilih Aki yang Tepat untuk Mobil
ILUSTRASI aki mobil/ Jangan Salah Pilih, Berikut Tips Memilih Aki yang Tepat untuk Mobil /PIXABAY

Salah satu yang menjadi keunggulan pada merk aki ini adalah sambungan plat-plat yang cukup presisi dan sempurna, sehingga menjamin kualitas dari produk ini.

Di Indonesia, aki mobil Yuasa tersedia dalam tiga jenis seperti, Maintenance Free AMB, New Perfecta hingga DIN Type yang biasa digunakan untuk mobil produksi Eropa.

Jika kamu membeli aki ini, kamu bisa langsung menggunakan tanpa perlu lagi mengisi daya tambahan.

Rentang Harga: Mulai dari Rp 570.000

 

Baca Juga: 13 Rekomendasi Merk Sepeda Listrik Terbaik dari yang Murah hingga High-end Lengkap, Solusi Hemat Mobilitas

Aki Mobil Nagoya

Beberapa mobil suv terbaik banyak memakai aki mobil jenis Nagoya, karena kualitas yang mumpuni dan dapat diandalkan. Ukuran aki mobil ini 215x141x257 mm.

Salah satu tipe aki mobil Nagoya terbaik adalah Nagoya NS 40. Tipe aki mobil ini adalah tipe dry charge yang bisa disimpan lebih lama.

Daya start yang dihasilkan oleh aki ini sudah tidak diragukan lagi sebab memiliki tegangan 1.260 Volt dan kapasitas 35 Ah.

Aki mobil Nagoya NS 40 ini bergaransi resmi 6 bulan dan cocok digunakan untuk kendaraan mobil di Indonesia.

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah