Contoh Soal PTS UTS Pendidikan Agama Kristen Kelas 8 SMP 2023, Dilengkapi dengan Kunci Jawaban Terbaru

31 Agustus 2023, 07:35 WIB
Renungan Harian Kristen 28 Agustus 2022: Hati Hati dalam Berkata /Labuan Bajo Terkini/Pixabay

Portal Pati - Contoh Soal PTS UTS Pendidikan Agama Kristen Kelas 8 SMP 2023, Dilengkapi dengan Kunci Jawaban Terbaru.

Berikut ini akan disajikan tentang soal dan kunci jawaban PTS UTS untuk kelas 8 SMP, mata pelajaran PAK (Pendidikan Agama Kristen) dengan format PDF.

Simak selengkapnya soal dan kunci jawaban PTS UTS untuk kelas 8 SMP, mata pelajaran PAK (Pendidikan Agama Kristen) dengan format PDF.

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut adalah soal dan kunci jawaban PTS UTS untuk kelas 8 SMP, mata pelajaran PAK (Pendidikan Agama Kristen) dengan format PDF.

Baca Juga: Komik One Piece Chapter 1059 'Dragon Akan Diburu Oleh Angkatan Laut, Karena Perbuatan Sabo!'

Evaluasi Pembelajaran adalah suatu proses menentukan tingkat pencapaian tujuan pembelajaran yang telah ditentukan sebelumnya melalui cara yang sistematis.

Evaluasi pembelajaran bertujuan untuk mengumpulkan informasi yang menjadi landasan dalam mengukur tingkat kemajuan, perkembangan, dan pencapaian belajar peserta didik, serta keefektifan pendidik dalam mengajar.

Pengukuran dan penilaian menjadi kegiatan utama dalam evaluasi pembelajaran.

Baca Juga: Boruto : Naruto Next Generations Episode 265 'Kompetisi Tim Kawaki' Berikut Informasi Spoiler dan Link Nonton

Pada hakikatnya evaluasi pembelajaran adalah proses pengukuran dan penilaian terhadap suatu pembelajaran dimana seorang pendidik mengukur atau menilai peserta didik dengan menggunakan alat tes.

Pengukuran alat tes ini bersifat kuantitati dengan menggunakan perhitungan angka dalam mengukur hasil belajar peserta didik.

Evaluasi pembelajaran dikategorikan menjadi dua kategori, yaitu formatif dan sumatif.

Baca Juga: Anime One Piece Episode 1031 'Luffy vs Kaido, Nami CS vs Big Mom' Berikut Spoiler dan Link Nonton

Evaluasi formatif bertujuan untuk mengetahui konsep mana yang belum dipahami sebagian besar peserta didik. Kemudian, diikuti dengan kegiatan remedi, yaitu menjelaskan kembali konsep-konsep tersebut.

Pada kesempatan ini admin ingin berbagi tentang kelengkapan perangkat evaluasi pembelajaran, khususnya pada kegiatan Penilaian Tengah Semester atau yang biasa dikenal dengan PTS.

Naskah soal untuk evaluasi pembelajaran tengah semester ini biasanya berupa naskah soal PTS yang disusun oleh guru kelas maupun guru mata pelajaran pada setiap jenjang satuan pendidikan.

Baca Juga: Jawaban Tebak Kata Tantangan Harian Shopee 2 September 2022, Menangkan Hadiah Berupa Voucher Gratis Ongkir

Berikut adalah soal dan kunci jawaban PTS UTS untuk kelas 8 SMP, mata pelajaran PAK (Pendidikan Agama Kristen) dengan format PDF., antara lain:

Soal PTS UTS Tingkat Kelas 8 SMP Mata Pelajaran PAK (Pendidikan Agama Kristen)

1. "Memang ibadah itu kalau disertai rasa cukup, memberi keuntungan besar." Ayat ini tertulis
dalam .....

a. 1 Timotius 6:6
b. 1 Timotius 6:9
c. 1 Timotius 6:7
d. 1 Timotius 6:8

2. Cerita Tuhan Yesus menyembuhkan mata dua orang buta dalam Matius 9:27-31 membuktikan
bahwa .....

a. harta yang banyak membuat orang buta itu sembuh
b. iman yang menjadi dasar kesembuhan orang buta itu
c. kehebatan orang buta itu yang membuat kesembuhan
d. perkataan manis menjadi dasar kesembuhan orang buta

3. "Segala sesuatu yang kamu lakukan dengan perkataan dan perbuatan, lakukanlah itu dalam
nama Tuhan, sambil mengucap syukur oleh Dia kepada Allah, Bapa kita." Ayat ini tertulis dalam
.....

a. Kolose 4:17
b. Kolose 2:17
c. Kolose 3:17
d. Kolose 5:17

Baca Juga: Jangan Kaget! Buah Mengkudu Dipercaya Mampu Membantu Menurunkan Kolesterol Tinggi. Simak Penjelasannya.

4. Sikap yang benar bila datang beribadah ke gereja adalah .....

a. datang setelah ibadah dimulai
b. datang setelah ibadah berakhir
c. datang terlambat dan duduk paling depan
d. datang tidak terlambat

5. Perhatikan pernyataan di bawah ini.

(1) mengimani kebenaran
(2) memberikan karunia
(3) memenuhi kehendak Bapa
(4) memberikan kuasa

(5) kerendahan hati
Hal-hal yang merupakan bagian penting dari iman dan ketaatan adalah .....

a. (1), (3), (5)
b. (3), (4), (5)
c. (1), (2), (3)
d. (2), (3), (4)

6. Dalam Kejadian 4:26, dikatakan bahwa Set dan keturunannyalah yang membuat orang mulai
memanggil .....

a. nama manusia
b. nama Tuhan
c. nama tumbuhan
d. nama dewa

Baca Juga: Buah Mengkudu Sejak Dulu Dipercaya Memiliki Manfaat untuk Kesehatan. Salah Satunya Untuk menurunkan Kolesterol

7. Ibadah juga berarti melayani atau mengabdi. Dalam bahasa Ibrani disebut .....

a. proskuneo
b. abad
c. latreia
d. leiturgia

8. Salah satu cobaan dalam pertumbuhan iman dalam diri orang percaya adalah .....

a. ketekunan
b. ketulusan hati
c. keberanian
d. keinginan daging

9. Tokoh Alkitab yang rela mati martir dengan cara dirajam dengan batu karena ia mengimani
kebenaran bahwa Tuhan Yesus adalah Tuhan dan Juruselamatnya adalah .....

a. Yakobus
b. Stefanus
c. Paulus
d. Petrus

Baca Juga: Buktikan Kebenarannya! Buah Mengkudu Mampu Menurunkan Kolesterol Tinggi. Terbebas dari Kolesterol Tinggi

10. Salah satu sikap remaja Kristen yang menunjukkan hidup dalam kerendahan hati adalah .....

a. membalaskan kejahatan dengan kejahatan
b. memaafkan teman yang melakukan kesalahan
c. menolong orang untuk mendapatkan pujian
d. berbuat baik dengan maksud tertentu

11. Ketaatan kepada Allah membutuhkan pengabdian dan pengorbanan yang tulus. Seperti yang
dialami tokoh Alkitab ini, di mana semua hartanya habis dan kesepuluh anaknya meninggal
sekaligus, namun ia tidak pernah mengutuki Allah. Tokoh ini adalah .....

a. Ayub
b. Yosua
c. Abraham

d. Musa

12. Selain relasi pribadi yang baik kepada Allah, iman juga perlu menjalin relasi yang baik dengan
.....

a. saudara sekandung saja
b. sesama manusia
c. saudara sesuku saja
d. teman yang seiman saja

Baca Juga: Kolesterol Tinggi Akan Turun Secara Alami dengan Konsumsi Buah Mengkudu Secara Rutin dan Teratur. Benarkah?

13. Perkataan Tuhan Yesus kepada dua orang buta yang disembuhkan dalam Matius 9:27-31
adalah .....

a. imanmu telah menyelamatkan engkau
b. sembuhlah kamu karena imanmu
c. jadilah kepadamu menurut imanmu
d. belum pernah Kutemukan iman sebesar ini

14. Dalam Matius 17:20, "..... sekiranya kamu mempunyai iman sebesar biji sesawi saja kamu
dapat berkata kepada gunung ini: .....

a. pindah dari tempat ini ke sana, maka gunung ini akan pindah, ....."
b. diamlah di sana, maka gunung itu pun diam, ....."
c. majulah ke depan kemudian mundurlah, pastilah gunung ini mundur, ....."
d. semua yang diperintahkan kepada gunung itu pastilah dia mengikutinya,....."

15. Perhatikan pernyataan di bawah ini.
(1) perkataan
(2) perbuatan
(3) pemikiran
(4) penampilan
(5) pergaulan
Wujud orang beriman kepada Kristus tampak dalam .....

a. (2), (3), (4)
b. (1), (2), (3)
c. (1), (3), (5)
d. (3), (4), (5)

Baca Juga: Penyakit Arthritis Bablas! Cukup Konsumsi Buah Mengkudu Secara Rutin dan Teratur Mampu Mengatasi Arthritis.

16. "kebajikan dan kemurahan belaka akan mengikuti aku seumur hidupku; dan aku akan diam
dalam rumah Tuhan sepanjang masa." Ayat ini tertulis dalam .....

a. Mazmur 26:9
b. Mazmur 24:7
c. Mazmur 25:8
d. Mazmur 23:6

17. Dalam Mazmur 23:1-6, Daud merasakan aman dekat dengan Allah, sehingga ia mengatakan
bahwa .....

a. Tuhan adalah Juruselamat dalam hidupku

b. Tuhan adalah gembalaku yang baik
c. Tuhan adalah perisaiku dan gunung batuku
d. Tuhan adalah pahlawanku yang perkasa

18. "Sebab Tuhan berkenan kepada umat-Nya, Ia memahkotai orang-orang yang rendah hati
dengan keselamatan." Ayat ini tertulis dalam .....

a. Mazmur 147:4
b. Mazmur 146:4
c. Mazmur 148:4
d. Mazmur 149:4

Baca Juga: Sudah Sejak Lama Dijadikan Bahan Obat Herbal. Manfaat Buah Mengkudu Untuk Mengatasi Penyakit Arthritis.

19. Perhatikan pernyataan di bawah ini.

(1) iman adalah dasar dari yang kita harapkan
(2) perbuatan adalah bukti dari iman yang kita miliki
(3) iman itu bertumbuh akan pengenalan akan Kristus
(4) iman itu adalah sesuatu hal yang menakutkan kita
(5) perbuatan yang lahir dari keinginan daging kita
Hal-hal yang merupakan bagian penting dari iman dan perbuatan adalah .....

a. (1), (2), (3)
b. (1), (3), (5)
c. (2), (3), (4)
d. (3), (4), (5)

20. Perhatikan pernyataan di bawah ini.
(1) membaca Alkitab setiap hari
(2) latihan vokal setiap hari
(3) menyanyikan lagu pujian
(4) berdoa setiap waktu
(5) olah raga setiap hari
Relasi pribadi kita dengan Allah dapat dilakukan dengan cara .....

a. (3), (4), (5)
b. (2), (3), (4)
c. (1), (3), (4)
d. (1), (2), (3)

Download Soal dan Kunci Jawaban dengan format PDF pada link disamping, KLIK DISINI

Demikian Informasi tentang soal dan kunci jawaban PTS UTS untuk kelas 8 SMP dan MTs, mata pelajaran PAK (Pendidikan Agama Kristen) dengan format PDF.***

Editor: Uswatun Khasanah

Tags

Terkini

Terpopuler