Jelaskan Contoh Perubahan Energi Listrik menjadi Energi Panas? Materi Tema 6 Kelas 3 SD MI Halaman 67

7 November 2023, 08:30 WIB
Jelaskan Contoh Perubahan Energi Listrik menjadi Energi Panas? Materi Tema 6 Kelas 3 SD MI Halaman 67 /YouTube Art By Lachen.

Portal Pati - Jelaskan Contoh Perubahan Energi Listrik menjadi Energi Panas? Materi Tema 6 Kelas 3 SD MI Halaman 67.

Pada Tema 6 kelas 3 SD MI halaman 67, ayo adik-adik kerjakan materi berikut.

Kalian harus menjawab materi tentang jelaskan contoh perubahan energi listrik menjadi energi panas.

Baca Juga: Latihan Soal PAS Matematika Kelas 5 SD MI Semester 1 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2023 2024

Kerjakan sesuai pemahamanmu tersebut, adik-adik juga bisa menyimak contohnya dalam artikel ini.

Berdasarkan materi dari Buku Tematik Tema 6 kelas 3 SD dan MI Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018 terbitan dari Kemendikbud.

Baca Juga: Latihan Soal PAS Bahasa Jawa Kelas 4 SD MI Semester 1 dan Kunci Jawaban Kurikulum 2013 Tahun 2023 2024

Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut ini!

Jelaskan contoh perubahan energi listrik menjadi energi panas?

Terjadi pada setrika listrik. Saat kabel seterika diberi aliran listrik, seketika itu energi listrik berubah menjadi energi panas sehingga kita dapat membuat baju kusut menjadi rapid an halus***

Disclaimer:

1. Konten ini dibuat untuk membantu orang tua dalam membimbing anak dalam belajar, selayaknya dijelaskan proses penemuan jawaban, bukan hanya hasil akhir.

2. Jawaban bersifat terbuka, dimungkinkan bagi siswa dan orang tua mengeksplorasi jawaban lebih baik.

3. Artikel ini tidak mutlak menjamin kebenaran jawaban.

Editor: Uswatun Khasanah

Tags

Terkini

Terpopuler