Kumpulan Soal PAT UKK IPS Kelas 7 SMP MTs Semester 2 K13 Terbaru 2022, Plus Kunci Jawaban UAS Genap

- 1 Juni 2022, 14:53 WIB
Kumpulan Soal PAT UKK IPS Kelas 7 SMP MTs Semester 2 K13 Terbaru 2022, Plus Kunci Jawaban UAS Genap
Kumpulan Soal PAT UKK IPS Kelas 7 SMP MTs Semester 2 K13 Terbaru 2022, Plus Kunci Jawaban UAS Genap /freepik/

10. Setiap hari kita melakukan kita kegiatan konsumsi baik disekolahan maupun dirumah. Pada saat kita mengkonsumsi barang maka barang tersebut bisa sekali habis nilai gunanya ada juga yang masih bisa dimanfaatkan lagi. Yang termasuk contoh barang konsumsi habis sekali pakai yaitu …
a. pakaian
b. alat elektronik
c. alat-alat olahraga
d. makanan dan minuman

11. Hari Raya Idul Fitri kemarin Roni mendapat uang saku dari saudara saudaranya, Roni ingin membeli HP (handphone) baru seharga Rp. 2.000.000,- tetapi uang sakunya hanya Rp 1.000.000,-. Dia akhirnya memutuskan uang sakunya itu ditabung dulu. Dari pernyataan tersebut termasuk permintaan …
A. efektif
B. potensial
C. absolut
D. individu

12. Perhatikan gambar berikut
Dari gambar diatas merupakan gambar kurva …
A. penawaran
B. permintaan
C. keseimbangan
D. kesimbangan pasar

13. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Bila harga barang yang ditawarkan naik, maka jumlah barang yang ditawarkan akan meningkat
2) Besarnya pajak tidak mempengaruhi signifikan terhadap harga barang
3) Bila harga barang pengganti meningkat, maka penjual akan meningkatkan jumlah barang yang ditawarkan
4) Kemajuan teknologi membawa pengaruh terhadap besar kecilnya barang yang ditawarkan
5) Bila harga barang yang ditawarkan naik, maka jumlah barang yang ditawarkan akan turun
Pernyataan diatas yang tepat mengenai faktor-faktor penawaran ditunjukkan oleh nomor ...
A. 1, 2 dan 3
B. 2, 4 dan 5
C. 1, 3 dan 4
D. 2, 3 dan 4

14. Perhatikan kurva keseimbangan berikut!

 

Berdasarkan kurva tersebut, maka harga keseimbangan antara permintaan dan penawaran adalah ...
A. Rp 10.000,-
B. Rp 15.000,-
C. Rp 20.000,-
D. Rp 25.000,-

15. Pasar kulit Garut menjual berbagai macam kulit dan alat-alat membuat tas. Berdasarkan jenis barang yang diperjualbelikan, pasar kulit Garut dikatagorikan sebagai ...
A. pasar konsumsi
B. pasar produksi
C. pasar abstrak
D. pasar nyata

16. Perhatikan pernyataan berikut!
1) Menambah informasi dan wawasan pengetahuan
2) Menyebabkan polusi
3) Meningkatkan kesenjangan sosial
4) Memperlancar kegiatan distribusi
Pernyataan diatas yang merupakan dampak positif kemajuan IPTEK adalah ...
A. 1 dan 2
B. 2 dan 3
C. 3 dan 4
D. 1 dan 4

17. Perkembangan IPTEK juga dapat memberikan dampak negatif terhadap kegiatan ekonomi. Salah satu contohnya ditunjukkan pada kasus ...
A. pemanfaatan pasar daring/online yang dapat meningkatkan gaya hidup konsumtif di masyarakat.
B. pembayaran belanja secara cashless menggunakan uang elektronik
C. pengiriman barang dapat lebih cepat tanpa memakan waktu lama
D. penggunaan kendaraan pribadi ketika bepergian sehingga meningkatkan polusi

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah