Contoh Soal PAT UKK Kimia Kelas 10 SMA MA Semester 2 K13, Beserta Kunci Jawaban Terbaru 2022, Selengkapnya

- 12 Juni 2022, 21:30 WIB
soal kimia kelas 11
soal kimia kelas 11 /Tangkap Layar/

Baca Juga: CEK! Minggu Ini, Berikut Ramalan Untuk Bintang Leo 'Masalah, Asmara, Karier, dan Keuangan'

11. Perhatikan gambar berikut


Bila wadah di atas diisi air setinggi A, maka ketinggian air pada pipa lain adalah ...
A. Ketinggian air di pipa B lebih rendah dari pipa A
B. Ketinggian air di pipa C lebih tinggi dari pipa A
C. Ketinggian air di pipa D lebih tinggi dari pipa B
D. Ketinggian air di pipa C lebih rendah dari pipa A
E. Ketinggian air di masing-masing pipa sama

12. Perhatikan gambar berikut!


Air dan minyak diletakkan pada bejana berhubungan. Bila massa jenis air 1 gram/cm³ dan massa jenis minyak 0,8 gram.cm–³, selisih tinggi permukaan air dan minyak pada bejana adalah ….
A. 1 cm
B. 2 cm
C. 3 cm
D. 4 cm
E. 5 cm

Baca Juga: BACA! Minggu Ini, Ramalan Bintang Virgo 'Masalah, Asmara, Karier, dan Keuangan' Simak Selengkapnya

13. Perhatikan faktor-faktor berikut:
(1) Massa jenis air
(2) Massa ikan
(3) Kedalaman ikan dari permukaan air
(4) Luas permukaan badan ikan
Seekor ikan berenang di akuarium yang berisi air. Faktor-faktor yang mempengaruhi besar tekanan yang dirasakan ikan ditunjukkan oleh nomor ...
A. (1), (2) dan (3)
B. (1) dan (3)
C. (2) dan (4)
D. (4)
E. (1), (2), (3) dan (4)

14. Penghisap besar pada pompa hidrolik berdiameter 10 cm. Mobil yang massanya 0,5 ton berada di atas penghisap besar. Agar mobil dapat terangkat maka gaya yang dikerjakan pada penghisap kecil minimal harus lebih dari . . . . (diketahui penghisap kecil berdiameter 2 cm)
A. 500 N
B. 400 N
C. 300 N
D. 200 N
E. 100 N

Baca Juga: UPDATE! Minggu Ini, Berikut Ramalan Untuk Bintang Gemini 'Masalah, Asmara, Karier, dan Keuangan'

15. Berikut ini yang merupakan bunyi hukum Archimedes adalah ...
A. Tekanan yang diberikan kepada zat cair di dalam ruang tertutup diteruskan sama besar ke segala arah
B. Tekanan hidrostatik pada sembarang titik yang terletak pada bidang datar di dalam sejenis zat cair yang dalam keadaan setimbang adalah sama
C. Setiap benda yang dicelupkan sebagian atau seluruhnya ke dalam fluida akan mendapat gaya ke atas yang besarnya sama dengan berat fluida yang dipindahkan
D. Tekanan yang diberikan kepada zat cair di dalam ruang tertutup diteruskan sama besar
E. Setiap benda yang dicelupkan sebagian atau seluruhnya ke dalam fluida akan mendapat gaya ke atas yang besarnya sama dengan volume fluida yang dipindahkan

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah