Contoh Soal PTS UTS PJOK Kelas 8 SMP MTs 2022, Disertai Kunci Jawaban Lengkap Kurikulum Merdeka Terbaru

- 17 September 2022, 13:01 WIB
Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Semester 1 Halaman 225-226 Dampak Negatif Zat Aditif dalam Makanan dan Minuman
Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Semester 1 Halaman 225-226 Dampak Negatif Zat Aditif dalam Makanan dan Minuman /Buku Kemdikbud/

Pengukuran alat tes ini bersifat kuantitati dengan menggunakan perhitungan angka dalam mengukur hasil belajar peserta didik.

Evaluasi pembelajaran dikategorikan menjadi dua kategori, yaitu formatif dan sumatif.

Baca Juga: Download Soal dan Kunci Jawaban Sumatif STS PTS Seni Tari Kelas 4 SD MI Semester 1 Kurikulum Merdeka 2022

Evaluasi formatif bertujuan untuk mengetahui konsep mana yang belum dipahami sebagian besar peserta didik. Kemudian, diikuti dengan kegiatan remedi, yaitu menjelaskan kembali konsep-konsep tersebut.

Pada kesempatan ini admin ingin berbagi tentang kelengkapan perangkat evaluasi pembelajaran, khususnya pada kegiatan Penilaian Tengah Semester atau yang biasa dikenal dengan PTS.

Naskah soal untuk evaluasi pembelajaran tengah semester ini biasanya berupa naskah soal PTS yang disusun oleh guru kelas maupun guru mata pelajaran pada setiap jenjang satuan pendidikan.

Baca Juga: PDF DOC Soal PTS STS UTS Seni Tari Kelas 4 SD MI Kurikulum Merdeka 2022 Semester 1 Beserta Kunci Jawaban

Berikut adalah soal dan kunci jawaban PTS UTS untuk kelas 8 SMP MTs, mata pelajaran PJOK dengan format PDF., antara lain:

Soal PTS UTS Tingkat Kelas 8 SMP MTs Mata Pelajaran PJOK

1. Berikut ini beberapa teknik yang ada di dalam permainan bola besar :
1) menendang
2) servis
3) menghentikan
4) smash
5) passing atas
6) menggiring
7) blocking
8) menyundul
9) memantulkan

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah