PDF DOC Soal dan Kunci Jawaban PTS UTS Pendidikan Agama Kristen Kelas 7 SMP Kurikulum Merdeka Tahun 2022

- 19 September 2022, 18:30 WIB
Ilustrasi Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 7 SMP Halaman 56 :The Schedule.
Ilustrasi Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 7 SMP Halaman 56 :The Schedule. /webandi/pixabay/

10. Rasul Petrus mengajar dan menasehati bagi semua orang percaya yang tertulis dalam kitab 1 Petrus 5:5. Inti
pengajarannya adalah tentang ... .

A. menghormati raja sebagai pemimpin
B. hendaklah kamu rendah hati dihadapan Tuhan
C. bagaimana menjadi orang kristen dibumi sebab kita ini pendatang
D. banyak guru-guru palsuakanbermunculan

11. TuhanYesus Kristus mengajarkan tentang solidaritas kepada orang lain, dan ini menjadi ciri utama sebagai makluk
sosial. Menurut pemahamanmu, solidaritas adalah … .

A. cara pertemanan yang baik dan kompak
B. berbagimakanandenganteman lain
C. berbela rasa pada sesama
D. saling memberi kepada orang lain

12. Sebagai makluk sosial, kita tidak dapat hidup sendiri; harus membutuhkan orang lain seperti teman. Bagaimana
pandangan kalian mengenai teman?

A. saya berteman dengan siapa saja
B. berteman, ya sedekar berteman; tidak lebih
C. harus memberi sesuatu kepada teman
D. membantuteman yang sedangkesulitan

Baca Juga: Istimewanya Sosok Brigadir J di Keluarga Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi, Orang Kepercayaan Irjen FS

13. Berteman pasti berbeda dengan bersahabat.Kalian punya banyak teman, belum tentu banyak sahabatnya. Menurut
pemahaman kalian sahabat adalah ... ..

A. orang ketiga setelah ayah dan ibu
B. teman spesial, bisa menjaga rahasia
C. orang yang selalu membawakan makanan
D. teman yang perlu diperhatikan

14. Dalam sebuah pertemanan dan persahabatan yang baik juga akan menjadi langgeng sampai tua, apabila satu dengan
yang lain saling … .

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah