PENTING! Jangan Lupakan Sejarah Sumpah Pemuda, Inilah 10 Tokoh Sumpah Pemuda, Serta Perannya Dalam Menyusun

- 19 Oktober 2022, 17:39 WIB
Dimana Lokasi Kongres Pemuda yang Menghasilkan Sumpah Pemuda? 3 Lokasi Lahirnya Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928
Dimana Lokasi Kongres Pemuda yang Menghasilkan Sumpah Pemuda? 3 Lokasi Lahirnya Sumpah Pemuda 28 Oktober 1928 /rri.co.id/

Sarmidi menyampaikan bahwa anak harus mendapatkan pendidikan kebangsaan dan dididik secara demokratis.

Selain itu, beliau juga membicarakan tentang pentingnya keseimbangan pendidikan antara di rumah dan di sekolah.

6. Wage Rudolf Soepratman

Pasti kenal dengan nama tokoh yang satu ini. Pada saat Kongres Pemuda, W.R Soepratman pertama kali memperkenalkan lagu ciptaannya yaitu Indonesia Raya yang diiringi dengan biola, kemudian dinyanyikan oleh Dolly Salim.

Hingga saat ini, lagu Indonesia Raya dijadikan sebagai lagu kebangsaan Indonesia.

Baca Juga: Contoh Teks Pidato Upacara dengan Tema Sumpah Pemuda 28 Oktober 2022, Mari Sambut Harinya dengan Semangat!

7. Dolly Salim

Theodora Athia Salim atau biasa lebih sering disebut Dolly Salim merupakan putri dari Agus Salim yang melantunkan lagu Indonesia melalui biolanya, meskipun bukan dari anggota Kongres.

Dolly Salim juga berinisiatif untuk menyanyikan lirik lagu Indonesia Raya meskipun Kongres Pemuda dijaga oleh polisi Belanda yang melarang kata ‘merdeka’.

Akhirnya, lirik ‘merdeka’ ini diganti dengan ‘mulia’ oleh Dolly Salim agar tidak memicu pembubaran ataupun penangkapan tokoh lainnya.

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah