Apa yang Dimaksud dengan Interaksi Sosial? Pengertian, Faktor yang Mempengaruhi dan Contoh Interaksi Sosial

- 9 Desember 2023, 05:50 WIB
Apa yang Dimaksud dengan Interaksi Sosial? Pengertian, Faktor yang Mempengaruhi dan Contoh Interaksi Sosial
Apa yang Dimaksud dengan Interaksi Sosial? Pengertian, Faktor yang Mempengaruhi dan Contoh Interaksi Sosial /pexels/Andrea Piacquadio/

Contoh: Penggemar K-Pop yang sangat mengidolakan artis idolanya, maka ia akan bertindak layaknya seperti idol mereka.

Berbeda dengan imitasi, pada identifikasi ini tidak hanya menirukan penampilan secara fisik. Namun, ia juga mengenali dirinya sebagai apa yang ia sukai. Apa yang idol suka, dirinya juga akan menyukai hal itu.

4. Simpati

Simpati merupakan proses di mana seseorang tertarik dengan orang lain, sehingga ia mampu memahami pihak lain.

Contoh: Di era digital saat ini, media sosial adalah wadah untuk menyalurkan rasa simpati meski tidak kenal secara personal seperti ikut membagikan postingan tentang korban yang terkena musibah.

5. Empati

Empati dan simpati bisa dikatakan memiliki arti yang mirip. Namun, empati merupakan perasaan yang mendalam terhadap apa yang orang lain rasakan.

Contoh: Seluruh dunia ikut merasakan duka mendalam saat terjadinya musibah tsunami di Aceh tahun 2004 silam. Mereka tidak hanya mengirimkan rasa duka dan kehilangan, namun juga turut datang dan membantu para korban.

6. Motivasi

Seperti halnya dengan simpati dan empati, sugesti dan motivasi juga memiliki arti yang hampir sama. Meski keduanya sama-sama memberikan pengaruh, namun motivasi lebih kepada pikiran yang rasional.

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah