20 Pantun Hari Kemerdekaan Indonesia 17 Agustus 2022, Bagikan Ke Sosial Media dan Kawan-Kawan Kamu

- 24 Juli 2022, 16:00 WIB
10 Ide Lomba 17 Agustusan HUT RI ke 77 Tahun 2022, Cocok untuk Anak-anak Dijamin Seru!
10 Ide Lomba 17 Agustusan HUT RI ke 77 Tahun 2022, Cocok untuk Anak-anak Dijamin Seru! /Dok. Setneg/

Sungguh filosofi yang mengandung banyak makna.

Selain tumbuh, Indonesia Tangguh juga menyimpan harapan dan cita-cita tinggi terutama untuk menyukseskan pembangunan negeri di masa pandemi.

Baca Juga: 4 Keutamaan dan Manfaat Melafalkan Sholawat Nabi Muhammad SAW di Hari Jumat, Lakukan Ini Sampai 100 Kali

Berikut adalah kumpulan pantun untuk Hari Kemerdekaan Indonesia, yang akan jatuh pada 17 Agustus 2022, antara lain:

20 Pantun Hari Kemerdekaan

(1)

Ada sesuatu di sebalik ubi jalar
Setelah kugali, ternyata hanya akar
Jauh hari teriakan Kemerdekaan sudah terdengar
Mari kita gapai kemerdekaan belajar

(2)

Ada Soekarno ada Mohammad Hatta
Keduanya sosok pahlawan tercinta
Kita tahu, merdeka tidak hanya cerita
Indonesia Tumbuh Indonesia Tangguh adalah cita-cita

(3)

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto

Sumber: gurupenyemangat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah