Selamat Hari Pramuka 14 Agustus 2022 Ke-61, Inilah Contoh Susunan Upacara Peringatan Hari Pramuka

- 14 Agustus 2022, 06:15 WIB
Selamat Hari Pramuka 14 Agustus 2022 Ke-61, Inilah Contoh Susunan Upacara Peringatan Hari Pramuka
Selamat Hari Pramuka 14 Agustus 2022 Ke-61, Inilah Contoh Susunan Upacara Peringatan Hari Pramuka /twibbonize.com

Lalu yang paling sering dilakukan adalah Ulang Janji yang biasa dilakukan satu hari sebelum peringatan Hari Pramuka.

Ulang Janji umumnya dilakukan pada malam hari menjelang tangga 14 Agustus.

Setiap anggota akan mengucapkan janji Satya Pramuka dan kemudian dilanjutkan dengan perenungan terhadap usaha atau karya yang sudah dilakukan setiap anggota untuk Kepramukaan atau Gerakan Pramuka di Indonesia.

Baca Juga: Pesulap Merah Alias Marcel Radhival Dilaporkan ke Polisi Akibat Dianggap Menghina Profesi Dukun

Nah, itu tadi contoh susunan upacara dan berbagai acara yang dilakukan untuk memperingati Hari Pramuka yang akan dilakukan pada 14 Agustus nanti.***

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah