Manfaat Jeruk Nipis Bagi Kesehatan Tubuh Kita, Dapat Mencegah Kanker, Simak Manfaat Lainnya

- 3 Agustus 2022, 15:45 WIB
Cara menggunakan jeruk nipis untuk wajah sangat penting diketahui bagi mereka yang ingin memiliki kulit cerah.
Cara menggunakan jeruk nipis untuk wajah sangat penting diketahui bagi mereka yang ingin memiliki kulit cerah. /WebMD

Selain itu teh hijau kaya akan antioksidan yang bermanfaat untuk mencegah kanker dan menurunkan kadar kolesterol jahat LDL dalam tubuh.

Caranya :

Siapkan sekantung teh celup atau 3 sendok teh
1 buah jeruk nipis, segelas air panas.

Seduh teh dan campurkan perasan jeruk nipis ke dalamnya

Konsumsilah secara rutin.

Baca Juga: Apa Saja Bansos yang Cair Bulan Agustus? Inilah Daftar Bantuan Sosial Cair Bulan Ini, Ada PKH!

8. Mencerahkan wajah

Jeruk nipis kaya akan antioksidan dan vitamin C. Hal ini akan membantu kulit agar terhindar dari jerawat, mencerahkan wajah, mengatasi minyak berlebih, dan mengangkat sel kulit mati.

Dengan manfaatnya mengangkat sel kulit mati inilah, jeruk nipis dipercaya sebagai mencerahkan wajah secara alami.

Caranya :

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x