Primbon Jawa: Bayi Kelahiran Bulan Suro, Ketahui Keistimewaan dan Weton Apa Saja yang Paling Beruntung

- 20 Juli 2023, 22:32 WIB
Primbon Jawa: Bayi Kelahiran Bulan Suro, Ketahui Keistimewaan dan Weton Apa Saja yang Paling Beruntung
Primbon Jawa: Bayi Kelahiran Bulan Suro, Ketahui Keistimewaan dan Weton Apa Saja yang Paling Beruntung /Yumi Karasuma/Portal Purwokerto

Portal Pati - Primbon Jawa: Bayi Kelahiran Bulan Suro, Ketahui Keistimewaan dan Weton Apa Saja yang Paling Beruntung.

Di masyarakat Jawa tradisional, masih dikenal adanya sistem penanggalan Jawa yang beda dengan masehi.

Adapun bulan-bulan dalam penanggalan Jawa antara lain Suro, Sapar, Mulud, Bakdo Mulud, Jumadil Awal, Jumadil Akhir, Rejeb, Ruwah, Poso, Sawal, Dzulqoidah, dan Besar.

Baca Juga: Ada 8 Weton Istimewa Di Bulan Suro 2023 Ini Bakal Banjir Rezeki dan Kekayaan Berlimpah Ruah dalam Primbon Jawa

Dari banyaknya bulan tersebut, Suro jadi salah satu yang paling istimewa. Menurut Primbon kelahiran bulan Suro diyakini akan membawa banyak kebaikan.

Ya, dalam kepercayaan masyarakat Jawa tradisional, bulan Suro diyakini jadi bulan yang sakral dan punya banyak keistimewaan.

Banyak yang percaya, anak yang lahir di bulan ini akan mempunyai kecerdasan spiritual.

Baca Juga: Simak 4 Weton Paling Beruntung di Bulan Suro 2023 Menurut Ramalan Primbon Jawa

Selain itu, di Primbon Jawa juga dijelaskan ramalan tentang karakter dan nasib yang akan ditanggung seorang anak yang lahir di bulan Suro.

Halaman:

Editor: Rahayu Tri Agustina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x