Resep Bumbu Rendang Olahan Daging Kurban untuk Idul Adha

- 16 Juni 2024, 06:13 WIB
Resep Rendang Bumbu Jawa ala Chef Devina Hermawan untuk menu Idul Adha 2024, daging bisa diganti pakai daging kurban, ya.
Resep Rendang Bumbu Jawa ala Chef Devina Hermawan untuk menu Idul Adha 2024, daging bisa diganti pakai daging kurban, ya. /Tangkapan layar/YouTube Devina Hermawan/

Portal Pati - Resep Bumbu Rendang Olahan Daging Kurban untuk Idul Adha.

Rendang merupakan salah satu menu olahan daging kurban favorit keluarga.

Tak heran, menjelang perayaan Idul Adha, masyarakat mulai mempersiapkan bumbu rendang.

Baca Juga: Ini 18 Cara Membuat Daging Kurban Empuk, Mudah dan Cepat

Rendang adalah masakan khas Minangkabau Sumatera Barat yang berbahan dasar daging.

Bukan hanya daging sapi, bumbu rendang juga bisa diolah untuk bahan dasar lain, seperti kerbau, kambing, dan ayam.

Takaran rempah dan kualitas santan menjadi kunci utama agar rendang yang dihasilkan bisa gurih dan nikmat.

 

Baca Juga: Tak Perlu Dicuci Dulu! Ini Cara Menyimpan Daging Kurban yang Benar Agar Awet dan Tetap Fresh

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah