CEK FAKTA: Thailand Didiskualifikasi dari Piala AFF 2020 Lantaran Kasus Doping Benarkah? Simak Selengkapnya

- 30 Desember 2021, 17:10 WIB
CEK FAKTA: Thailand Didiskualifikasi dari Piala AFF 2020 Lantaran Kasus Doping Benarkah? Simak Selengkapnya
CEK FAKTA: Thailand Didiskualifikasi dari Piala AFF 2020 Lantaran Kasus Doping Benarkah? Simak Selengkapnya /

Portal Pati - Thailand baru saja melakoni laga final Piala AFF Suzuki 2020 melawan Indonesia di laga pertama pada 29 Desember 2021 kemarin.

Dengan hasil Indonesia harus mengakui keunggulan Thailand 0-4 hingga pertandingan usai.

Sejak menit pertama Thailand lebih mendominasi pertadingan dan memberikan perlawanan terus ke Indonesia.

Baca Juga: Update Top Skor Sementara Piala AFF 2020, Dua Gol Chanathip Sejajarkan Dirinya dengan Teerasil

Chanathip Songkrasin, Supachok Sarachat dan Bordin Phala membuat gawang Nadeon harus kecolongan 4 kali.

Hingga pertandingan berakhir Indonesia belum dapat mencetak gol ke gawang Tim Gajah Perang Thailand.

Sebagaimana dikutip Portal Pati dari Portal Sulut dalam unggahannya berjudul 'Beredar Isu Thailand Didiskualifikasi dari Piala AFF 2020 karena Kasus Doping? Cek Selengkapnya di Sini'

Baca Juga: Lirik Lagu Monsters - Timeflies feat Katie Sky dan Arti Lengkapnya, Cocok untuk Renungan Akhir Tahun

Meski sudah menang besar 4-0 atas timnas Indonesia di leg 1 final Piala AFF 2020, namun kubu Thailand tampaknya langsung dilanda kekhawatiran menyusul merebaknya dugaan kasus doping.

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah

Sumber: Portal Sulut


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah