SINGKAT 5 Menit! Khutbah Jumat Bahasa Indonesia Tentang Peristiwa Isra Mi’raj dan Pelajaran Penting Kisahnya

- 10 Februari 2023, 05:33 WIB
SINGKAT 5 Menit! Khutbah Jumat Bahasa Indonesia Tentang Peristiwa Isra Mi’raj dan Pelajaran Penting Kisahnya
SINGKAT 5 Menit! Khutbah Jumat Bahasa Indonesia Tentang Peristiwa Isra Mi’raj dan Pelajaran Penting Kisahnya /Freepik/

Pada tahun Nabi ﷺ diangkat sebagai Nabi. Imam Ath-Thabari memilih pandapat ini.
Lima tahun setelah kenabian. Imam An-Nawawi dan Al-Qurthubi menguatkan pendapat ini.
Pada malam 27 Rajab tahun kesepuluh setelah kenabian. Al-‘Allamah Al-Manshur Fauri memilih pendapat ini.

Enambelas bulan sebelum hijrah yaitu pada bulan Ramadhan tahun ke 12 setelah kenabian.
Satu tahun dua bulan sebelum hijrah , yaitu bulan Muharram tahun ke 13 setelah kenabian.
Satu tahun sebelum hijrah, yaitu di bulan Rabiul Awwal tahun ke 13 setelah kenabian.

Markaz Al-Fatwa Islamweb Qatar di bawah bimbingan Dr. Abdullah Al-Faqih menyatakan bahwa para ulama yang telah melakukan penelitian masalah ini menyatakan tidak ada dalil shahih tentang waktu Isra’ dan Mi’raj tersebut.

Seluruh riwayat tentang waktu yang memastikan saat terjadinya Isra’ Mi’raj adalah dha’if / lemah. Di antara semua riwayat yang lemah tersebut, yang paling baik sanadnya adalah yang diriwayatkan oleh Musa bin ‘Uqbah dari Az-Zuhri bahwa Isra’ Mi’raj itu terjadi satu tahun sebelum hijrah.

Bila pendapat ini benar, maka Isra’ Mi’raj itu terjadi di bulan Rabiul Awwal. Sedangkan riwayat paling lemah yang dikritik oleh para ulama adalah pendapat yang menyatakan Isra’ Mi’raj itu terjadi pada bulan Rajab.

Terlepas dari semua perbedaan pendapat tersebut, satu hal yang pasti bahwa Isra’ Mi’raj itu benar terjadi dan itu merupakan aqidah Ahlus Sunnah wal Jama’ah.

Peristiwa ini sangat menggemparkan bangsa Arab saat itu. Bahkan sampai sekarang masih ada sebagian orang yang meragukan peristiwa tersebut.

Kita berlindung kepada Allah Ta’ala dari terperangkap kepada paham yang mendewakan akal sehingga berani menolak ayat al-Quran hanya karena dianggap berlawanan dengan ilmu pengetahuan alam modern.

Isra’ Mi’raj merupakan momen yang sangat agung dan penuh dengan hikmah. Dalam kesempatan khutbah ini, kita akan urai apa yang terjadi saat Isra’ Mi’raj berdasar riwayat hadits yang shahih dan apa saja pelajaran atau hikmah di balik terjadinya peristiwa menakjubkan tersebut.

Baca Juga: PDF DOC Soal Latihan PTS UTS Kelas 10 SMA MA SMK Mapel Informatika Terbaru 2023, Lengkap dengan Kunci Jawaban

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x