Kaesang Pangarep Resmi Ditetapkan Jadi Ketum PSI Gantikan Giring Ganesha, Tampil Bak Gathotkaca

- 25 September 2023, 20:55 WIB
Kaesang Pangarep
Kaesang Pangarep /Tangkapan Layar YouTube PSI/

Portal Pati - Kaesang Pangarep Resmi Ditetapkan Jadi Ketum PSI Gantikan Giring Ganesha, Tambil Bak Gathotkaca.

Kaesang Pangarep, putra bungsu Presiden RI Joko Widodo (Jokowi), resmi ditetapkan sebagai Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) menggantikan Giring Ganesha.

Penetapan Kaesang menjadi Ketum PSI ini hanya beberapa hari setelah resmi menjadi anggota dan mendapat Kartu Tanda Anggota (KTA) PSI.

Baca Juga: 6 Cara Kompres Foto JPG 200kb di HP Tanpa Aplikasi Untuk Upload SSCASN 2023 Daftar CPNS dan PPPK

Kaesang ditetapkan sebagai Ketum PSI saat Kopdarnas PSI di Djakarta Theater, Jakarta Pusat, Pada Senin 25 September 2023. Dalam acara ini, PSI mengumumkan Kaesang Pangarep Ketum PSI.

"Mari kita sambut dengan meriah, ketua baru kita, Bro Kaesang Pangarep," kata Ketua DPP PSI Cheryl Tanzil selaku pembawa acara.

 

Diketahui Kaesang Pangarep bersama Erina Gudono hadir dalam Kopdarnas PSI di lokasi pukul 19.20 WIB. Keduanya kompak bersetelan warna hitam dan putih.

Baca Juga: Cara Edit Pas Foto Pakai Kemeja Putih Online Bisa Pakai Canva, Mudah dan Praktis Untuk Dokumen CPNS PPPK 2023

Halaman:

Editor: Rahayu Tri Agustina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah