UKT Memberatkan, Mahasiswa Demo Rektor IAIN Kudus

- 12 Juli 2021, 16:54 WIB
demo iain kudus
demo iain kudus /

Dia juga menambahkan agar seluruh mahasiswa IAIN Kudus untuk tidak membayar terlebih dahulu dan manfaatkan waktu yang ada.

Sebelumnya Aliansi Mahasiswa ini telah membuat petisi, dimana petisi ini berisi tentang pengajuan keadilan yang ditujukan kepada birokrat kampus, dengan isi sebagai berikut

Baca Juga: Doa Turun Hujan Allahumma Shoyyiban Nafi'an Arab Latin serta Artinya

  1. Menuntut transparansi UKT bagi mahasiswa angkatan 2018 sampai 2021.
  2. Mempersoalkkan surat edaran pengumuman Nomor 2795/in.37/07.2021 tentang pengajuan permohonan perpanjangan UKT bagi mahasiswa tahun akademik 2021/2022 yang dinilai memberatkan
  3. Menuntut potongan UKT 25% tanpa syarat.
  4. Menuntut angsuran dengan skema baru.
  5. Menuntut pembebasan UKT bagi mahasiswa semester 9 sampai 14
  6. Menuntut transparansi anggaran di semua lini dan sektor.

Dan tak hanya Itu saja dalam petisi tersebut, mahasiswa juga bisa mengeluarkan aspirasinya seperti

 Baca Juga: Teks Doa Turun Hujan Bahasa Arab dan Terjemahannya Bahasa Indonesia

“Banyak dari penghasilan ortu mahasiswa IAIN Kudus menurun bahkan sepi job. Seperti ortu saya sendiri yg sepi job membuat celana sekolah karena sekolah diliburkan. Semester kemarin saja harus pinjam uang dulu baru bisa bayar ukt, semoga tanggapan ini didengar amin," tulis Choirul Najib didalam petisi tersebut

Hal senada juga diungkapkan oleh Mahasiswa lain terkait permasalahan UKT IAIN Kudus

"Saya menuntut hak yang seharusnya memang saya dapat dari kampus, mahasiswa telat tak dapat toleran, dosen telat sudah jadi kebiasaan, ukt mahal fasilitas tak dapat, katanya perguruan tinggi negri, kok kayak suawasta, katanya punya hati, kok semena mena , sudah saatnya kita bangkit, sudah saatnya kita memberontak saja," ujar Nurul Khakim salah satu peserta demo.***

 

 

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah