Hujan Lebat Disertai Petir Melanda Kabupaten Pati, Beberapa Jaringan Wifi Terputus

- 10 Januari 2022, 10:49 WIB
Ilustrasi teknologi wifi yang ditemukan seorang perempuan.
Ilustrasi teknologi wifi yang ditemukan seorang perempuan. /Wildan apriadi /Instagram @fundacaohemope

Portal Pati - Bulan januari merupakan bulan di mana curah hujan lebat terjadi di wilayah indonesia, hujan yang terjadi di beberapa wilayah indonesia juga di kabarkan di barengi dengan angin dan juga petir.

Hujan lebat di sertai petir kini tengah melanda beberapa wilayah kota pati, salah satunya terjadi di kecamatan gembong.

Hujan yang kurang lebih terjadi sekitar 8:30 Wib ini berlangsung hingga kurang lebih sampai 2:30 wib ini banyak mengakibatkan sejumlah jaringan wifi terdampak dari petir yang terjadi.

Baca Juga: Viral! Sholawat Jibril, Lengkap Sejarah, Fungsi, Chord dan Liriknya

Di lansir portal pati Minggu, 9 Januari 2022, di kabarkan telah terjadi sambaran patir yang mengenai beberapa jaringan wifi, di antaranya yang terjadi di Desa Pohgading, Kec. Gembong, Kab. Pati.

Menurut keterangan dari pihak pengelola jaringan wifi yang terdampak, petir yang menyambaar mengenai alat (ODP).

Petir juga menyambar daun dari pohon yang ada di samping jaringan wifi tersebut, sampai saat berita ini di buat jaringan wifi tersebut belum selesai di perbaiki.

Baca Juga: BREAKING NEWS: Kecelakaan Grand Max Vs Angkot di Tanjakan Trowelo Gembong Pati Hari Ini

Hal ini mengakibatkan terputusnya jaringan wifi dari jalur tersebut kepada pelanggan dari wifi yang di miliki pengelola.

Di laporkan oleh pengelola wifi, sambaran bukan hanya terjadi di Desa Pohgading saja namun juga terjadi sambaran di Dukuh Kendil, Desa Klakahkasihan.

Halaman:

Editor: Mohammad Zaenul Fikron


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah