Habib Syech Bin Abdul Qodir Assegaf, Berikut Biodata Ulama Asal Solo Tersebut

- 14 Februari 2022, 09:36 WIB
Habib Syech dan Muhammad Hadi Assegaf
Habib Syech dan Muhammad Hadi Assegaf /ahmad saifudin/

Portal Pati - Biodata Habib Syech Bin Abdul Qodir Assegaf merupakan salah satu ulama yang berasal dari Kota Surakarta.

Beliau merupakan Putra dari Habib Abdul Qodir bin Abdurrahman Assegaf dan Busytan Al Kathiri.

Habib Syech adalah adik kandung dari Imam Masjid Jami' Assegaf di Pasar Kliwon Surakarta yakni beliau Al Habib Muhammad Jamal bin Abdul Qodir bin Abdurrahman Assegaf.

Baca Juga: Chord Gitar Lagu Can't Help Falling In Love With You, Danar X Factor Gala Show 4

Pendidikan Agama Habib Syech pertama kali di terima dari Ayah handanya secara langsung.

Selain belajar agama kepada ayah handanya langsung beliau juga berguru kepada salah satu ulama yang mashur di Kota Surakarta yaitu beliau Al Habib Anis Bin Alwi Alhabsy, cucu dari pengarang Maulid Simtudurroh Al Hbaib Ali Alhabsy.

Habib Syech Bin Abdul Qodir Assegaf merupakan Pengasuh Majelis Ahbabul Mustofa.

Ahbabul Musthofa di dirikan oleh Habib Syech sekitar pada tahun 1998 di kota Solo.

Baca Juga: Chord Can't Help Falling In Love With You, Ciptaan Elvis Presly yang Trending dinyanyikan Danar

Halaman:

Editor: Rahayu Tri Agustina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah