Apa Saja Macam-macam Jaringan Komputer? Berikut Manfaat dan Macam dari Jaringan Komputer, Selengkapnya

- 16 Oktober 2022, 05:30 WIB
Ilustrasi Jaringan Komputer.
Ilustrasi Jaringan Komputer. /Pixabay / Gerd Altmann.

Dalam jaringan terpusat, terdapat istilah dumb terminal (terminal bisu), dimana terminal ini tidak memiliki alat pemroses data. 

2. Jaringan Terdistribusi

Jaringan ini merupakan hasil perpaduan dari beberapa jaringan terpusat sehingga memungkinkan beberapa komputer server dan client yang saling terhubung membentuk suatu sistem jaringan tertentu.

Berdasarkan Media Transmisi Data yang Digunakan

1. Jaringan Berkabel (Wired Network)

Media transmisi data yang digunakan dalam jaringan ini berupa kabel.

Kabel tersebut digunakan untuk menghubungkan satu komputer dengan komputer lainnya agar bisa saling bertukar informasi/ data atau terhubung dengan internet.

Baca Juga: Update Jawaban Tebak Kata Tantangan Harian Shopee 15 Oktober 2022 'GILA, PAGI, NAPI' Simak Selengkapnya

Salah satu media transmisi yang digunakan dalam wired network adalah kabel UTP.

2. Jaringan Nirkabel (Wireless Network)

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x