Soal PAS UAS Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP MTs Semester 1 Tahun 2022-2023 K13 Terbaru Lengkap Kunci Jawaban PDF

- 6 November 2022, 20:18 WIB
Soal PAS UAS Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP MTs Semester 1 Tahun 2022-2023 K13 Terbaru Lengkap Kunci Jawaban PDF
Soal PAS UAS Bahasa Indonesia Kelas 9 SMP MTs Semester 1 Tahun 2022-2023 K13 Terbaru Lengkap Kunci Jawaban PDF /

14. Alasan orator (penyampai pidato) menghindari peredaran dan penyalahgunaan narkoba dengan cara pemberian tugas-tugas sekolah adalah ....
A. mengenalkan cara mengatasi bahaya narkoba kepada peserta didik
B. menanamkan sikap kerja sama peserta didik dalam pemberantasan narkoba
C. membentuk pola pikir peserta didik menjauhi penggunaan narkoba
D. mengefektifkan pembelajaran di kelas agar mencapai hasil belajar yang maksimal

Bacalah teks berikut dengan cermat untuk menjawab soal nomor 15, 16, dan 17!
(1) Kebersihan lingkungan merupakan hal yang sangat penting guna menjaga kesehatan diri sendiri dan
lingkungan sekitar. Lingkungan yang sehat akan meminimalisasi penyebaran penyakit dan akan
memberikan kenyamanan saat berada di lingkungan tersebut. Hal tersebut berlaku pula untuk lingkup
sekolah.
(2) Kenyamanan lingkungan sekolah menjadi faktor pendorong keberhasilan proses belajar mengajar. Dengan
lingkungan sekolah yang nyaman, peserta didik dan guru memiliki kesempatan untuk melaksanakan
(3) Maka dari itu, marilah kita sebagai warga sekolah dapat menjaga kebersihan lingkungan sekolah. Mulailah
dari diri sendiri, seperti membuang sampah pada tempatnya dan tidak meninggalkan barang-barang di laci
karena dapat menjadi sarang nyamuk.
(4) Dengan demikian, menjaga kebersihan lingkungan,khususnya di lingkungan sekolah, merupakan hal yang
sangat penting dan bukan hal yang layak ditunda-tunda. Kelasku bersih, prestasi mudah diraih!

15. Bagian isi teks pidato persuasif yang berupa pendahuluan yang berisi pendapat atau sudut pandang
orator (pernyataan posisi) adalah ditandai dengan nomor ....
A. (1) B. (2) C. (3) D. (4)

16. Bagian isi teks pidato persuasif yang berisi simpulan yang memperkuat pandangan orator (penguatan
pernyataan posisi) adalah ditandai dengan nomor ....
A. (1) B. (2) C. (3) D. (4)

17. Bagian isi teks pidato persuasif yang berisi ajakan orator kepada pendengarnya adalah ditandai
dengan nomor ....
A. (1) B. (2) C. (3) D. (4)

18. Bacalah teks berikut dengan cermat!
(1) Apa yang telah dilakukan oleh para pendahulu kita sangatlah penting untuk diteladani. (2) Mereka sadar
bahwa kaum mudalah yang akan menentukan nasib bangsa ini. (3) Untuk itulah, kita sebaga pemuda harus
meneruskan semangat persatuan mereka. (4) Ayo, wahai pemuda harapan bangsa, kita songsong masa depan
yang lebih cerah untuk nusa dan bangsa kita!
Kalimat emotif pada teks tersebut ditandai dengan nomor ....
A. (1) B. (2) C. (3) D. (4)

19. Bacalah teks berikut dengan cermat!
(1) Pendidikan merupakan elemen penting bagi seluruh kehidupan manusia. (2) Keberadaannya sangat
membantu kemajuan bangsa. (3) Namun, di era globalisasi ini kondisi pendidikan di Indonesia sebagian masih
memprihatinkan. (4) Fasilitas pendidikan yang layak bagi mereka yang berada di daerah terpencil belum
terpenuhi.
Kalimat aktif pada teks tersebut ditandai dengan nomor ....
A. (1) B. (2) C. (3) D. (4)

20. Bacalah kalimat-kalimat berikut!
(1) Bapak dan Ibu, sekalian, izinkanlah saya menyampaikan pidato singkat tentang peranan orang tua dalam
pembentukan karakter anak.
(2) Intoleransi dan radikalisme harus kita jauhkan dari pikiran putra-putri kita karena akan merusak masa
depan mereka dan bangsa kita tercinta.
(3) Untuk bisa meraihkesuksesan, kita harus mampu mengubah potensi dalam diri kita menjadi kompetensi
yang diharapkan.
(4) Ketika dunia usaha menjadi pilihan hidup, kita harus siap secara mental menghadapi keberhasilan maupun
kegagalan.
Kata bersinonim terdapat pada kalimat yang ditandai dengan nomor ....
A. (1) B. (2) C. (3) D. (4) 

Bacalah teks berikut dengan cermat untuk menjawab soal nomor 21, 22, 23 dan 24!
(1) Tanah di pekuburan umum itu masih basah ketika para pentakziah sudah pulang. Sementara Ogal
masih duduk sambil sesekali menyeka air matanya. Ibu yang selama ini paling dia hormati dan cintai, tadi
malam telah menghadap Tuhan Yang Maha Esa.
(2) ....
“Maksud Ibu?” Ogal tidak mengerti.
“Ya, rupanya engkau ditakdirkan untuk aku asuh dan menjadi anak kami. Tetapi kami bertekad untuk
menjadi orang tuamu, bukan sekedar orang tua asuh.”
....

Sebenarnya Ogal masih ragu-ragu, apakah dia akan ikut Bu Tutik atau bertahan hidup dengan
mandiri. Jika dia ikut Bu Tutik, tentu tidak dapat bekerja seperti ketika ia masih hidup bersama ibunya. Hal
itu menjadikannya manja. Tetapi jika menolak kebaikan Bu Tutik, terasa tidak enak. Pengorbanan Ibu Guru
itu sudah sedemikian besarnya. Dari pengalaman hidupnya selama ini, banyak hal yang dapat Ogal petik. Ia
biasa bekerja keras, tidak suka menggantungkan pada orang lain. Ia juga biasa hidup prihatin sehingga
tidak suka berfoya-foya.
(3) “Tapi, saya tidak enak kalau menganggur, Bu!”
“Di rumahku engkau tidak mungkinmenganggur. Engkau bisa belajar menggunakankomputer,
mengetik, nonton TV, danmemelihara kebun.”
“Tapi, saya akan tidak bekerja, Bu!”
“Pada hakikatnya engkau bekerja juga.Memelihara kebun atau membantuku dirumah juga bekerja.”
“Jadi, tidak harus menjajakan kue, Bu?”Bu Tutik mengangguk.
“Kalau begitu, tolong carikan pekerjaanyang bisa saya lakukan.”
Bu Tutik tersenyum.
“Jangan khawatir.”
(4) Bu Tutik ternyata dapat memenuhiharapan Ogal. Banyak pekerjaan yang dapatdilakukan Ogal.
Misalnya, memelihara kebun mangga, mencatat keluar masuknya barang, dan sebagainya. Kali ini Ogal
tidak kalah sibuknya dengan sewaktu berada di desa nelayan. Bahkan, mungkin boleh dikatakan sangat
sibuk. Pekerjaan di rumah Bu Tutik tidak hanya satu, melainkan sangat banyak. Walaupun begitu, Bu Tutik
tidak pernah memaksa Ogal untuk bekerja. Semua itu hanya semata-mata menuruti keinginan Ogal.

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x