Apa Doa ingin Cepat Punya Keturunan? 7 Doa Agar Cepat Hamil dan Diberikan Keturunan

- 10 Mei 2024, 16:45 WIB
Ilustrasi bayi.
Ilustrasi bayi. /Freepik/user2707116/

Portal Pati - Apa Doa ingin Cepat Punya Keturunan? 7 Doa Agar Cepat Hamil dan Diberikan Keturunan.

Doa agar cepat hamil dan diberikan keturunan dapat kamu baca, agar bisa segera mendapat momongan.

Sebab, usaha yang disertai dengan doa akan berjalan dengan lebih baik, karena sobat melibatkan Allah SWT agar dapat membantu mempermudah segala urusan kamu.

Baca Juga: Wajib Tahu! Ini Daftar Perawatan Kecantikan yang Halal dan Haram Menurut Tuntunan Agama Islam

Jadi, coba untuk rileks dahulu dan baca doa-doa berikut ini, untuk memohon diberikan keturunan.

Doa-Doa Agar Cepat Hamil dan Diberikan Keturunan

Tujuan berumah tangga salah satunya adalah untuk mempunyai keturunan. Jadi nggak heran jika kamu gigih mencoba dan tentunya perlu bersabar. Menurut British Medical Association, umumnya pasangan mendapat kehamilan di bulan pertama ketika mencoba, dan 75% hamil di 6 bulan pertama.

Lalu buat pasangan yang nggak mendapat kehamilan setelah satu tahun, boleh cobain program hamil serta mendapat bantuan medis. Kemudian, untuk yang sudah lama menikah dan belum dikaruniai anak, dalam berusaha, kamu dapat memanjatkan doa agar cepat hamil kepada Allah SWT. Berikut doa-doanya:

QS. Al-Baqarah 128

Doa pertama yaitu salah satu ayat dari surat Al-Baqarah berikut ini:

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah