Soal PTS 2 Pendidikan Agama Kristen Kelas 8 SMP Semester Genap Kunci Jawaban PAK 2023 Kurikulum Merdeka K13

- 25 Februari 2023, 23:17 WIB
Soal PTS 2 Pendidikan Agama Kristen Kelas 8 SMP Semester Genap Kunci Jawaban PAK 2023 Kurikulum Merdeka K13
Soal PTS 2 Pendidikan Agama Kristen Kelas 8 SMP Semester Genap Kunci Jawaban PAK 2023 Kurikulum Merdeka K13 /pexels.com

13. Alkitab sebagai pedoman hidup orang percaya menutun ke jalan kebenaran dan banyak memberi nasehat supaya orang percaya hidupnya semakin menyerupai Kristus. Kalau kita ingin hidup dalam hikmat dan nasehat Tuhan, maka membacalah kitab ... .. A. Kejadian
B. Ester
C. Mazmur
D. Amsal

14. Sekarang ini kita hidup diakhir jaman atau jaman anugrah; dan memasuki tanda-tanda akhir jaman atau Eskatologi.
Kitab ini memberitahukan banyak hal tentang peristiwa-peristiwa di akhir jaman. Kisah tersebut ditulis dalam kitab ... . A. Habakuk
B. Kisah Para Rasul C. Exodus/Keluaran D. Wahyu

Baca Juga: Download Soal UTS PTS Tema 5 Kelas 2 SD MI Semester 2 Kurikulum 2013 Serta Kunci Jawaban dan Pembahasan

15. Banyak orang kristen kecewa kepada Tuhan sebab hidupnya belum berubah, doanya banyak yang tidak dijawab atau dikabulkan, sehingga komplain, protes kepada Allah dan menyalahkan. Kalau kita menghadapi, dan mengalami kasus seperti ini bagaimana tanggapan imanmu?
A. ya, terus berdoa dan meminta sampai nati Tuhan memberi
B. kedaulatan mutlak memberi dan menunda bahkan menolak adalah milik Tuhan
C. belajar mengerti bahwa semua kebutuhan telah disediakan oleh Bapa
D. hidup mati, rejeki dan jodoh ada di tangan Tuhan, sehingga tidak perlu dicari

16. Hidup berkelimpahan menjadi dambaan setiap orang di dunia tanpa kecuali. Banyak orang berusaha untuk hidup berkelimpahan dengan cara yang tidak benar. Alkitab mengajarkan dalam kitab Mazmur 37: 23, bahwa ... .
A. Tuhan menetapkan langkah hidup orang yang berkenan kepada-Nya B. Tuhan sebagai sumber berkat, akan memberkati yang takut akan Dia C. wajah Tuhan berkenan hadir dikumpulan orang-orang yang percaya D. Daud adalah raja Israel yang sangat diberkati oleh Allah

17. Raja Salomo yang penuh hikmat dan kebijaksanaan, dituntun oleh Allah Roh Kudus untuk memberikan pengajaran seperti yang tertulis dalam Amsal 3: 9-10. Ayat ini merupakan rahasia hidup berkelimpahan dalam Tuhan Yesus, apabila
.. .
A. mengumpulkan banyak harta dan uang di dunia
B. muliakanlahTuhan dengan hartamu dan hasil pertama dari segala penghasilanmu
C. mengutamakan Allah dan kebenarannya diatas kepentingan manusia
D. setia melayani Tuhan apapun kondisi dan resiko yang dihadapi

Baca Juga: Soal UTS PTS PPKN Kelas 3 SD MI Semester 2: Kunci Jawaban dan Pembahasan Full Soal UTS Genap Terbaru 2023

18. Ketika menghadapi jemaat di Korintus, Paulus banyak sekali bersaksi tentang pelayanannya yang dihidupi dengan berjualan tenda. Dalam 1 Korintus 15: 54-58, Ia ingin mengajarkan tentang ... .
A. maut telah dikalahkan oleh kuasa Yesus, oleh sebab itu berdiri teguh serta layanailah Tuhan
B. bagaiman hidup yang berkelimpahan bersama Yesus dalam segala hal
C. pelayanan Paulus yang dipenjarakan karena Injil Kristus
D. hidup sebagai anak-anak terang yang menjadi hamba Kristus

19. Kristus sebagai pemimpin yang layak diikuti oleh seluruh pengikut-Nya, sebab Ia layak sebagai pemimpin yang perlu diteladani dalam hal hidup menyenangkan hati Bapa-Nya, yang dibuktikan dalam peristiwa ... .
A. saat berdoa di taman Getmani
B. melakukanpembersihan Bait Allah
C. berkotbah di atas bukit
D. memberkati anak-anak

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah