Inilah 10 Ucapan Selamat Hari Raya Waisak 2022: Simple dan Penuh Makna, Langsung Bagikan ke Media Sosial Anda

15 Mei 2022, 18:00 WIB
Inilah 10 Ucapan Selamat Hari Raya Waisak 2022: Simple dan Penuh Makna, Langsung Bagikan ke Media Sosial Anda /Pixabay/kshitizmetallica/

 

Portal Pati - Simak berikut kumpulan ucapan Selamat Hari Raya Waisak untuk dibagikan ke media sosial WhatsApp, Facebook, Instagram.

Menjelang Hari Raya Waisak 2022, Bagi umat Buddha di seluruh dunia, Perayaan ini menjadi kebahagiaan tersendiri.

Tinggal menghitung hari peringatan Hari Raya Waisak 2022 akan kita jumpai. Di antara cara kita menyambutnya ialah dengan mengirim ucapan.

Baca Juga: Inilah 11 Link Twibbon Hari Raya Waisak 2022, Pilih Desain Terbaik Kemudian Share ke Media Sosial Anda

Pada 16 Mei nanti, umat Budha di seluruh dunia pada tahun ini akan merayakan Hari Raya Waisak.

Terdapat tiga peristiwa penting dalam Waisak, ialah kelahiran Sidharta Gautama, diangkatnya Sidharta menjadi Buddha, dan Wafatnya Buddha Gautama.

Nah, artikel ini menyiapkan kumpulan ucapan Selamat Hari Raya Waisak 2022 yang cocok dibagikan ke media sosial.

Baca Juga: WASPADA! Bukan Penyakit Inilah 6 Faktor Penyebab Down Syndrome yang Wajib Diketahui Orang Tua

1. Waisak, hari kemenangan. Kalahkan amarah dengan ketenangan dan keanggunan. Selamat Hari Raya Waisak.

2. Selamat Waisak 2022. Semoga Waisak ini menjadi momen refleksi untuk meraih kedamaian dan kebahagiaan

3. Selamat Hari Raya Waisak. Semoga ajaran Buddha membimbing kita dan memberkati dengan damai.

4. Kalahkan amarah dengan ketenangan, sebab ajaran Buddha penuh cinta dan kasih sayang. Selamat Waisak 2022.

Baca Juga: Sisi Negatif Jika Menikah dengan Kepribadian Introvert yang Harus Kamu Tahu 'Egois' Salah Satunya Fakta Unik

5. Jika selama hidup kita meneladani perbuatan baik sang Buddha, pastilah kita akan mendapatkan kemuliaan lahir dan batin. Selamat Hari Raya Waisak

6. Tiada perlindungan yang aman di dunia ini, kecuali Dhamma yang dipraktikkan dengan ketulusan hati. Selamat Hari Raya Waisak.

7. Semoga semua makhluk hidup selamanya dalam kebahagiaan dan bebas dari segala kebencian dan permusuhan. Selamat Hari Waisak.

8. Semoga semua mahluk hidup dalam kebahagian selamanya dan bebas dalam segala rasa benci serta permusuhan. Selamat Hari Tri Suci Waisak.

Baca Juga: Benarkah Faktor Keturunan Bisa Menjadi Penyebabkan Down Syndrome pada Anak? Cek Faktanya Disini

9. Selamat dan damai Waisak untukmu. Semoga hari ini menjadi lebih bersinar bersama cahaya Waisak.

10. Sama seperti lilin tidak dapat tidak dapat terbakar tanpa api, begitu pula manusia tidak dapat hidup tanpa kehidupan spiritual. Selamat Hari Waisak.

Itulah 10 Ucapan Selamat Hari Raya Waisak 2022 yang dapat dibagikan ke Media Sosial. Semoga bermanfaat.***

Editor: Uswatun Khasanah

Tags

Terkini

Terpopuler