Lirik Mars Sumpah Pemuda: Bangun Pemudi Pemuda Indonesia, Peringati Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023

27 Oktober 2023, 06:05 WIB
Mars Sumpah Pemuda, Peringati Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2021 /FREEPIK/freepik

Portal Pati - Mars Sumpah Pemuda : Bangun pemudi pemuda Indonesia, Peringati Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023.

28 Oktober merupakan peringatan Hari Sumpah Pemuda yang pada tahun 2023 ini memperingati Hari Sumpah Pemuda ke 95 Tahun.

Hari Sumpah Pemuda merupakan hari yang bersejarah bagi seluruh masyarakat Indonesia.

Baca Juga: 5 Lirik Lagu Hari Sumpah Pemuda 2023, Bangun Pemudi Pemuda Indonesia

Baca Juga: Makna Lagu Pingal yang Ambyar Banget, Lengkap Lirik Lagu Pingal - Difarina Indra

Dalam memperingati hari Sumpah Pemuda banyak masyarakat dari mulai anak-anak sampai orang dewasa yang menyanyikan lagu Sumpah Pemuda.

Lagu Bangun Pemudi Pemuda ini merupakan sebuah dorongan kepada para pemuda dan pemudi Indonesia untuk bersemangat menjaga NKRI.

Berikut Liril Lagu Bangun Pemudi Pemuda

Baca Juga: Ayo Ikut, Meriahkan Peringatan Hari Santri Nasional, Download Twibbon Bingkai Foto HSN PNG Terbaru

Bangun pemudi pemuda Indonesia

Tangan bajumu singsingkan untuk negara

Masa yang akan datang kewajibanmu lah

Menjadi tanggunganmu terhadap nusa

Menjadi tanggunganmu terhadap nusa

Baca Juga: Bacaan Singkat Sholawat Fahtazzal Arsyu Tharaban Was-tibsyara, Arab, Latin Beserta Artinya

Sudi tetap berusaha jujur dan ikhlas

Tak usah banyak bicara terus kerja keras

Hati teguh dan lurus pikir tetap jernih

Bertingkah laku halus hai putra negri

Bertingkah laku halus hai putra negri

Baca Juga: Ini Tema dan Logo Peringatan Hari Sumpah Pemuda 'HSP' ke-95 Tahun 2023 'Bersama Majukan Indonesia'

Pencipta : Alfred Simanjuntak*** 

Editor: Abdul Rosyid

Tags

Terkini

Terpopuler