Tanggal 30 Desember Memperingati HUT Satuan Pengamanan 'Satpam' dan Lahirnya Tokoh BPUPKI

- 29 Desember 2023, 18:05 WIB
Tanggal 30 Desember Memperingati HUT Satuan Pengamanan 'Satpam' dan Lahirnya Tokoh BPUPKI
Tanggal 30 Desember Memperingati HUT Satuan Pengamanan 'Satpam' dan Lahirnya Tokoh BPUPKI /canva/

Kelahiran Masykur

KH Masjkur (EYD: Masykur, 30 Desember 1904 - 19 Desember 1994) adalah Menteri Agama Indonesia dari 1947-1949 dan 1953-1955.

Beliau berada di DPR RI pada tahun 1956-1971 dan sebagai anggota Dewan Pertimbangan Agung pada tahun 1968.

Pada masa pendudukan Jepang, beliau sebagai anggota Badan Penyelidik Usaha-Usaha Persiapan Kemerdekaan Indonesia, keterlibatannya dalam perjuangan kemerdekaan sangat terlihat.

Masjkur juga tercatat sebagai pendiri Pembela Tanah Air (Peta) — yang kemudian menjadi bagian dari laskar rakyat dan TNI di seluruh Jawa.

Namanya muncul sebagai pemimpin Barisan Sabilillah pada pertempuran 10 November 1945.

***

 

 

Halaman:

Editor: Rahayu Tri Agustina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah