Jam Piket Organ Tubuh Manusia, Wajib Diketahui Untuk Menjaga Kesehatan Hingga Usia Senja

- 11 Juli 2022, 17:51 WIB
Jam Piket Organ Tubuh Manusia, Wajib Diketahui Untuk Menjaga Kesehatan Hingga Usia Senja
Jam Piket Organ Tubuh Manusia, Wajib Diketahui Untuk Menjaga Kesehatan Hingga Usia Senja /Astrid Setya/

Keempat, pada pukul 11.00 sampai 13.00 siang merupakan waktu di mana jantung bekerja ekstra sehingga disarankan untuk mengurangi aktivitas dan beristirahat serta menjaga emosi.

Kelima, pada pukul 13.00 sampai 15.00 siang merupakan waktu di mana usus kecil akan menjaga keseimbangan dengan mengedarkan cairan ke tubuh.

Keenam, pukul 17.00 sampai 19.00 petang merupakan waktu dimana ginjal melakukan penyaringan sehingga pada jam-jam ini biasanya anda akan sering buang air kecil.

Baca Juga: Apa Arti Mimpi Melihat Bayi? Simak Penjelasan Menurut Primbon Jawa Tentang Tafsir Mimpi Melihat Seseorang

Ketujuh, pada pukul 23.00 sampai 03.00 malam merupakan waktu di mana organ hati akan membuang racun maka disarankan pada pukul ini anda melakukan tidur atau istirahat.

Kedelapan, pada pukul 03.00 sampai 05.00 pagi merupakan waktu di mana paru-paru akan melakukan detoksifikasi sehingga terkadang kita sering batuk atau bersin pada waktu-waktu tersebut.

Demikian jam piket yang dilakukan oleh organ-organ tubuh kita, seyogyanya kita perlu menyesuaikan agar kesehatan organ tubuh kita terjaga.***

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah