Tips dan Metode Menjaga Lingkungan dan Tubuh Agar Tetap Fit Dikala Musim Penghujan Datang Tak Menentu

- 17 Juli 2022, 12:07 WIB
Tips dan Metode Menjaga Lingkungan dan Tubuh Agar Tetap Fit Dikala Musim Penghujan Datang Tak Menentu
Tips dan Metode Menjaga Lingkungan dan Tubuh Agar Tetap Fit Dikala Musim Penghujan Datang Tak Menentu /Pixels.com/

Portal Pati - Berikut akan disajikan tips agar aktivitas tetap lancar dikala musim penghujan sehingga tubuh tetap sehat dan prima.

Simak berangkatnya tentang tips menghadapi musim penghujan agar aktivitas tetap lancar serta badan tetap sehat dan bugar dalam artikel ini.

Dilansir dari website resmi BMKG, berikut penjelasan tips dan metode agar tetap fit dan prima sehingga aktivitas tetap lancar di kala musim penghujan.

Baca Juga: 10 Khasiat dan Manfaat Buah Parijotho untuk Kesehatan, Buah yang Diyakini Sebagai Warisan Sunan Muria

1. Menjaga sumber atau mata air

Salah satu hal penting yang dapat dilakukan yaitu dengan menjaga sumber atau mata air. Sumber atau mata air dapat terjaga apabila lingkungan hidup terjaga dan terdapat daerah resapan air hujan yang mumpuni.

Hal itu ditandai dengan adanya tutupan vegetatif yang baik terutama di daerah pegunungan yang menjadi daerah untuk resapan air sehingga mengurangi run off atau aliran air ke area bawah atau area perkotaan.

Hal ini dapat dilakukan dengan melakukan reboisasi hutan serta menggunakan air dengan bijak.'

Baca Juga: Kenapa Bulan Juli Masih Sering Hujan dan Apa Penyebabnya? Simak Penjelasan Lengkap BMKG untuk Antisipasi

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x