14 Doa Meminta Keamanan Agar Selalu Mendapat Perlindungan dari Berbagai Keburukan dan Kesialan

- 11 Mei 2024, 23:40 WIB
Ilustrasi memanjatkan doa-doa ibadah haji.
Ilustrasi memanjatkan doa-doa ibadah haji. /Freepik/freepik//

Portal Pati - Doa meminta keamanan dapat melindungi kamu dari keburukan. Doa-doa ini akan memberikanmu perlindungan dan keselamatan.

Allah SWT akan memberikan perlindungan kepada hamba yang meminta. Adapun untuk memohon keselamatan, ada doa-doa yang bisa kamu panjatkan.

Untuk meminta keamanan dengan perlindungan dan keselamatan dari Allah SWT, berikut doanya:

Baca Juga: Bacaan Doa Agar Wajah Bercahaya dan Disukai Banyak Orang Menurut Islam

Doa-Doa Meminta Keamanan

Memohon pertolongan kepada Allah SWT melalui doa telah ditegaskan di dalam Al-Quran, tercantum dalam surat Al Mukmin ayat 60 berikut ini:

وَقَالَ رَبُّكُمُ ادْعُونِي أَسْتَجِبْ لَكُمْ ۚ إِنَّ الَّذِينَ يَسْتَكْبِرُونَ عَنْ عِبَادَتِي سَيَدْخُلُونَ جَهَنَّمَ دَاخِرِينَ

Wa qāla rabbukumud’ụnī astajib lakum, innallażīna yastakbirụna ‘an ‘ibādatī sayadkhulụna jahannama dākhirīn.

Artinya: “Dan Rabbmu berfirman: “Berdoalah kepada-Ku, niscaya akan Kuperkenankan bagimu. Sesungguhnya orang-orang yang menyombongkan diri dari menyembahKu akan masuk neraka Jahanam dalam keadaan hina dina.”

Maka, kamu dapat memanjatkan doa-doa untuk memohon perlindungan dan keselamatan, di antaranya seperti yang tercantum dalam buku Doa-Doa Pilihan oleh KH Ahmadi Isa, berikut doa-doanya:

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah