Benarkah Konsumsi Jahe Mampu Menyembuhkan Nyeri Sendi Akibat Asam Urat Secara Permanen? Ini Dia Informasinya

- 24 Agustus 2022, 12:00 WIB
Benarkah Konsumsi Jahe Mampu Menyembuhkan Nyeri Sendi Akibat Asam Urat Secara Permanen? Ini Dia Informasinya
Benarkah Konsumsi Jahe Mampu Menyembuhkan Nyeri Sendi Akibat Asam Urat Secara Permanen? Ini Dia Informasinya /Towfiqu Barbhuiya/Pexels/

Baca Juga: Sinopsis Miracle In Cell No 7 Indonesia, Dibintangi Aktor Kenamaan Indonesia Vino G Bastian

Asam urat dapat menyerang bagian sendi mana pun pada tubuh, tetapi kondisi ini lebih sering terjadi pada sendi di bagian ujung jari kaki dan jari tangan, pergelangan tangan, dan lutut.

Ada beberapa faktor yang dapat menyebabkan kadar asam urat tinggi dalam tubuh.

Faktor yang pertama adalah konsumsi makanan dengan kadar purin tinggi, seperti jeroan, daging merah, dan makanan laut.

Baca Juga: Cek Spesifikasi Canggih Oppo Reno 8 yang Baru Saja Rilis, Kamera Portrait Tercanggih di Kelasnya!

Faktor selanjutnya adalah gangguan metabolisme, pengaruh penyakit, seperti penyakit ginjal dan penyakit tiroid.

Faktor selanjutnya adalah efek samping dari pengobatan jangka panjang dan alkoholisme juga termasuk salah satu faktor penyebab kadar asam urat tinggi dalam tubuh.

Untuk mendukung pengobatan asam urat tinggi dari dokter, anda bisa coba beberapa obat alami asam urat yang bisa anda dapatkan di rumah.

Baca Juga: Ingin Jantung Tetap Sehat? Yuk Konsumsi Makanan Sehat Berikut Tiap Hari Agar Terhindar dari Sakit Jantung

Obat alami asam urat tersebut dipercaya dapat membantu meringankan gejala, sekaligus mengurangi kadar asam urat pada tubuh.

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah