Cek Yuk 7 Manfaat dan Kandungan Daun Pepaya untuk Kesehatan yang Menarik Diketahui, Obati Kanker Hingga DBD

- 16 April 2023, 13:05 WIB
Jarang Diketahui, Ini 5 Manfaat Daun Pepaya Bagi Kesehatan, Mampu Obati Diabetes Hingga Demam Berdarah
Jarang Diketahui, Ini 5 Manfaat Daun Pepaya Bagi Kesehatan, Mampu Obati Diabetes Hingga Demam Berdarah /Pexels/

Jumlah trombosit meningkat rata-rata setelah pasien meminum jus daun pepaya dalam waktu 40-48 jam. Peneliti menemukan bahwa gen Gen PTAFR memiliki peran penting dala meningkatkan trombosit.

Trombosit atau platelet adalah sel darah tidak berwarna yang membantu pembekuan darah. Pada pasien DBD, tubuh memerlukan lebih banyak trombosit untuk menghentikan perdarahan dengan menggumpalkan darah dan menyumbat pembuluh darah yang bocor.

Baca Juga: UPDATE! Segera Klaim Kode Redeem FF Sabtu 15 April 2023, Kesempatan Terbatas untuk Dapat Koleksi Reward Baru

“Memiliki potensi sebagai obat kanker/Mencegah Kanker”

Kanker menjadi salah satu penyakit mematikan di dunia. Penyakit ini menyebabkan sel-sel tubuh tumbuh dan berkembang tanpa kendali, sehingga dapat menyebar dan merusak jaringan sehat di sekitarnya.

Penelitian pada jurnal Frontiers in pharmacology menyebutkan, daun pepaya berpotensi menghambat sel kanker pada payudara, kulit, dan prostat. Senyawa aktif pada daun pepaya bersifat sitoktoksik, yang mampu membunuh sel kanker dengan merusak sel tersebut.

Baca Juga: 50 Soal Ujian Sekolah US Agama Kristen Kelas 6 SD MI Tahun 2023 dan Kunci Jawaban SAJ PAK Kelas 6 Lengkap PDF

“Meredakan Peradangan Sendi/Mengatasi peradangan”

Peradangan dapat terjadi di bagian mana pun tubuh Anda, paling sering adalah sendi. Sendi yang meradangan ini Anda kenal dengan istilah arthritis. Orang dengan radang sendi biasanya sering menyalami nyeri sendi, ruam kulit, dan pembengkakan.

Halaman:

Editor: Ahmad Fitrianto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x