Bisa Sebabkan Infeksi Telinga, Ini 4 Dampak Lain Bahaya Earphone Yang Sering Diabaikan

- 29 Oktober 2023, 14:43 WIB
Ilustrasi seseorang saat menggunakan headphone atau earphone.
Ilustrasi seseorang saat menggunakan headphone atau earphone. /Pixabay/kaboompics

Baca Juga: Rekomendasi 7 Film Keluarga Terbaik untuk Mengisi Libur Akhir Pekan Ini

1. Dapat menyebabkan sakit kepala

Bahaya earphone bluetooth dan sejenisnya yang sering tak dikenali adalah, dapat menyebabkan pemakainya sakit kepala.

Hal ini dikarenakan suara keras akan menyebabkan tekanan pada saluran telinga seseorang.

Melansir dari laman Medical News Today, sakit kepala karena sering menggunakan earphone bisa disebabkan karena paparan radiasi elektromagnetik. Hal ini juga termasuk bahaya earphone bluetooth yang juga mengancam.

Meski sebenarnya earphone jenis ini menghasilkan EMR, yang jauh lebih sedikit sehingga masih dikategorikan aman untuk digunakan dalam waktu yang wajar.

Baca Juga: Luar Biasa! Ini 7 Tempat Bersejarah Islam di Spanyol yang Tidak Boleh Dilewatkan untuk Dikunjungi

2. Infeksi telinga dan sakit telinga

Bahaya earphone juga dapat menyebabkan infeksi telinga, karena ketika earphone dicolokkan ke saluran telinga, maka akan menghalangi saluran udara. Tak hanya itu saja, saat seseorang menggunakan earphone, maka bakteri dapat tumbuh dan berkembang biak lalu menetap pada earphone tersebut.

Bahaya earphone juga dapat terjadi ketika seseorang berbagi earphone dengan yang lainnya. Hal ini bisa menyebabkan bakteri tersebut bisa masuk ke dalam telinga, hingga menyebabkan infeksi telinga yang sama.

Selain infeksi, sakit telinga juga dapat menjadi salah satu tanda bahaya menggunakan earphone saat tidur atau saat dipakai terlalu lama.

Baca Juga: Ini Tips Kembali Produktif Setelah Libur Weekend, Biar Semangat!

Halaman:

Editor: Rahayu Tri Agustina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah