Rekomendasi 9 Makanan Alternatif Pengganti Nasi yang Cocok dan Efektif untuk Diet

- 30 Mei 2024, 08:22 WIB
Nasi Putih/Pexels
Nasi Putih/Pexels /

Selain termasuk makanan pengganti nasi putih, ubi jalar juga termasuk salah satu pilihan asupan yang kaya akan beta karoten, vitamin A, vitamin B6, vitamin C, serat, dan kalium.

Alhasil, ubi jalar pun dapat membantu Anda untuk menjaga kesehatan usus, mengurangi kadar kolesterol jahat (LDL), mencegah kerusakan sel, dan meningkatkan fungsi otak.

9. Singkong

Mudah ditemukan, makanan pengganti nasi dari singkong adalah sejenis tanaman umbi beragam nutrisi seperti protein, serat, vitamin B, vitamin C, kalium, magnesium, selenium, dan zat besi.

Beberapa contoh makanan pengganti nasi dari singkong adalah tapai, cenil, peuyeum, getuk, iwel-iwel, hingga brownies.

Itulah 9 makanan pengganti nasi putih yang bisa Anda coba.

Mengetahui aneka sumber karbohidrat selain nasi, akan sangat membantu Anda untuk membuat menu makanan sehari-hari semakin berwarna.

***

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah