Ini 18 Cara Membuat Daging Kurban Empuk, Mudah dan Cepat

- 16 Juni 2024, 06:06 WIB
Ilustrasi daging. Cara mudah merebut daging kurban cepat empuk tanpa presto, cuma 12 menit
Ilustrasi daging. Cara mudah merebut daging kurban cepat empuk tanpa presto, cuma 12 menit /Pixabay/PDPhotos//

3. Potong berlawanan arah serat

Jangan memotong daging kambing sembarangan. Wisnu mengatakan, cara memotong daging dapat memengaruhi hasil akhirnya.

Cara memotong daging kambing yang tepat agar empuk adalah melawan serat, bukan mengikuti seratnya.

4. Marinasi dengan nanas

Daging kambing bisa dimarinasi dengan nanas untuk mengempukkan teksturnya.

Buah nanas diketahui mengandung zat asam dalam jumlah tinggi yang dapat membuat daging menjadi empuk.

Cukup siapkan daging yang sudah dibersihkan, haluskan nanas, lalu campur kedua bahan tersebut. Diamkan selama 30 menit.

5. Bungkus daun pepaya

Daun pepaya juga diketahui mengandung kadar asam dengan jumlah tinggi, seperti nanas.

Cukup bungkus daging kambing dengan daun pepaya, lalu diamkan selama lebih kurang satu jam agar daging menjadi lebih empuk.

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah