Niat dan Doa Zakat Fitrah Arab dan Latin serta Terjemahannya, untuk Diri Sendiri dan Keluarga Lengkap

- 17 April 2022, 05:00 WIB
Niat Zakat Fitrah 2022
Niat Zakat Fitrah 2022 /pixabay/ImageParty/

Pelaksanaannya dapat dilakukan oleh diri sendiri dan boleh diwakilkan oleh orang tua atau saudara.

Baca Juga: Link Cara Daftar Mudik Gratis 2022 Jasa Raharja Resmi Sudah Mulai, Segera Daftar Sebelum Kehabisan Tiket Mudik

Sebab itulah bacaan doa zakat fitrah berbeda-beda sesuai dengan yang melakukan.

Berikut bacaan doa zakat fitrah.

1. Doa zakat fitrah untuk diri sendiri.

نَوَيْتُ أَنْ أُخْرِجَ زَكَاةَ الْفِطْرِ عَنْ نَفْسِيْ فَرْضًا لِلهِ تَعَالَى

Bacaan latin: Nawaitu’an ukhrija zakaatal fitri’an nafsii fardlan lillaahii ta’aalaa.

Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri, fardlu karena Allah SWT.

Baca Juga: Isi Jawaban Tebak Kata Shopee Tantangan Harian Shopee 11 April 2022, Game Seru Berhadiah

2. Doa zakat fitrah untuk istri.

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah