7 Amalan Anjuran dan Larangan di Hari Tasyrik, Tiga Hari Setelah Idul Adha Tanggal 11, 12, dan 13 Dzulhijjah

- 14 Juli 2022, 04:25 WIB
7 Amalan Anjuran dan Larangan di Hari Tasyrik, Tiga Hari Setelah Idul Adha Tanggal 11, 12, dan 13 Dzulhijjah
7 Amalan Anjuran dan Larangan di Hari Tasyrik, Tiga Hari Setelah Idul Adha Tanggal 11, 12, dan 13 Dzulhijjah /Antara/

Kelima, bertakbir setelah melaksanakan shalat wajib lima waktu.

Setelah selesai melaksanakan shalat lima waktu, maka dianjurkan membaca takbir, sebagaimana takbir di hari Idul Adha.

Sedangkan juga terdapat larangan untuk dilakukan pada hari Tasyrik.

Pertama, pada hari Tasyrik dilarang untuk melaksanakan ibadah puasa Sunnah.

Hal ini dikarenakan, hari tasyrik merupakan rangkaian dari peringatan Hari Raya Idul Adha.

Hal ini termaktub dalam hadist Nabi yang berbunyi:

"Hari-hari tasyrik merupakan hari untuk makan, minum, dan berdzikir kepada Allah." (HR. Imam Ahmad).

Baca Juga: Manfaat Daun Kelor Untuk Kecantikan dan Dapat Menghilangkan Flek Hitam Wajah

Kedua, dilarang potong kuku dan rambut seluruh badan bagi yang berkurban

Bagi yang berkurban di hari raya Idul Adha, dilarang untuk memotong kuku dan rambut di seluruh badan, termasuk mencukur kumis dan mencabut uban. Larangan tersebut sebagaimana diriwayatkan dalam hadis yang disahkan oleh HR Muslim nomor 1977 bab 39 halaman 152, berbunyi:

Halaman:

Editor: Uswatun Khasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah