Ini 4 Keutamaan Bulan Safar dalam Islam yang Wajib Diketahui, Shafar Bukan Bulan Sial Namun Bulan Kebahagiaan

- 20 Agustus 2023, 19:17 WIB
Ini 4 Keutamaan Bulan Safar dalam Islam yang Wajib Diketahui, Shafar Bukan Bulan Sial Namun Bulan Kebahagiaan
Ini 4 Keutamaan Bulan Safar dalam Islam yang Wajib Diketahui, Shafar Bukan Bulan Sial Namun Bulan Kebahagiaan /png.download.id/nida/

Portal Pati - Ini 4 Keutamaan Bulan Safar dalam Islam yang Wajib Diketahui, Shafar Bukan Bulan Sial Namun Bulan Kebahagiaan.

Safar merupakan bulan kedua dalam penanggalan Islam atau kalender hijriyah. Seperti bulan lainnya, Safar memiliki makna tersendiri karena sejumlah peristiwa terjadi di bulan ini. Apa saja keutamaan bulan Safar?

Sehingga sebagai muslim harus mengingat sejarah Islam yang telah terjadi di dalam bulan ini. Di sisi sejarah yang dimiliki bulan ini, keutamaan bulan Safar juga penting untuk diketahui.

Baca Juga: Mengapa Bulan Safar Dianggap Sebagai Bulan Sial oleh Orang Arab Jahiliyah? Ini Jawaban Lengkapnya

Arti Bulan Safar

Safar dalam bahasa Arab diterjemahkan sebagai ‘kosong’ yang mengacu pada era pra-Islam, ketika rumah kosong saat orang-orang keluar mengumpulkan makanan.

Dahulu, sebagian besar bulan Islam diberi nama sesuai dengan cuaca saat itu. Safar juga dimaknai sebagai siulan angin. Karena kemungkinan kondisi saat itu berangin sepanjang tahun.

Baca Juga: Macam-Macam Keutamaan Bulan Safar yang Masih Jarang Diketahui Umat Islam

Keutamaan Bulan Safar

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x