Jamaah Haji 1445H 2024M, Wajib Tahu! Ini 8 Tempat Mustajab di Mekkah dan Madinah

- 25 Mei 2024, 05:20 WIB
Kabah, Makkah, Arab Saudi.
Kabah, Makkah, Arab Saudi. /Pixabay/Abdullah_Shakoor/

8. Raudah

Di Masjid Nabawi terdapat Raudah, yaitu tempat antara mimbar dan kediaman Rasulullah Muhammad Saw. Semasa beliau hidup, lokasi ini menjadi salah satu tempat istimewa bagi masyarakat muslim. Doa yang dipanjatkan di Raudah diyakini akan dikabulkan Allah Swt. Untuk mencapai Raudah yang menjadi dambaan, umat Islam harus berebut sebelum masuk ke tempat itu untuk salat, zikir, berdoa, dan membaca Al-Qur’an. Wallaahu a’lam..

Semoga kita dimudahkan untuk bisa berdoa di tempat-tempat mustajab tersebut.

***

Halaman:

Editor: Abdul Rosyid


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah